Ditemukan 48 dokumen yang sesuai dengan query
Indriana Damayanti
"
Penelitian ini mempelajari mengenai pola transaksi dan kinerja investasi pada saham yang terdaftar dalam pengumuman saham suspend dan saham unsuspend di Bursa Efek Indonesia selama periode 2016-2017 berdasarkan berbagai tipe investor dan juga mengkaji keberadaan price reversal pada periode tersebut. Dengan menggunakan data transaksi harian yang dibagi kedalam beberapa tipe investor lokal dan asing detail, didapatkan hasil bahwa, perilaku herding lebih kuat terjadi pada investor asing dibandingkan dengan investor lokal. Pada kategori tipe investor lokal ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Budi Wibowo Halim
"
Kebijakan PT. Bursa Efek Indonesia (PT. BEI)/Indonesian Stock Exchange (IDX) tentang penutupan kode broker dan tipe investor pada sesi perdagangan diharapkan mengurangi market herding behaviour terhadap saham-saham tertentu yang tercatat dan diperdagangkan di PT. BEI. Penutupan kode broker dan tipe investor dilakukan selama sesi perdagangan dan dapat dilihat kembali setelah sesi perdagangan ditutup. Market herding behaviour muncul saat investor meniru aksi investor lain dalam strategi perdagangan saham. Hwang dan Salmon (2004) menemukan bahwa market herding ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Andrie Zainal Zen
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak perubahan harga minyak terhadap return indeks sektoral pada periode pra krisis, saat krisis, dan pasca krisis finansial 2008 maupun pada periode 2006-2014 secara keseluruhan. Dengan menggunakan 10 indeks sektoral BEI sebagai objek, penelitian ini mengungkapkan bagaimana harga minyak mempengaruhi return indeks sektoral masing-masing industri pada periode-periode tersebut dengan menggunakan data harian melalui metode Ordinary Least Square untuk estimasi masing-masing industri.
ABSTRACT
This research aims to estimate the effect of oil price ...
"
2017
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Putri Nur Aprilia Mulyana
"
Penelitian ini menjelaskan tentang bagaimana pengaruh makro ekonomi terhadap probability of default untuk segmen usaha mikro di Indonesia. Model yang digunakan untuk dapat mengukur indikator risiko kredit berdasarkan Days Past Due (DPD) dan kolektabilitas, sehingga dapat dihitung probability of default sesuai dengan data historis internal perusahaan. Selanjutnya dilakukan regresi linier berganda untuk dapat mengetahui apakah perubahan variable makro ekonomi yang terdiri dari PDB, Inflasi, nilai tukar IDR terhadap USD, dan tingkat pengangguran dapat mempengaruhi probability ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Hanita Fitriyani
"
Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah terdapat bidirectional causal relation antara diversifikasi portofolio, profitabilitas, arus kas bebas, dan leverage pada Bank di negara ASEAN-5. Penelitian ini menggunakan data 100 bank terbesar dari segi total aset pada negara-negara berkembang di ASEAN-5 (Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina, Vietnam) dalam periode observasi 8 tahun dari 2010-2017, kami mengecualikan periode krisis tahun 2008 untuk mencegah dari hasil penelitian yang bias. Data yang digunakan adalah data kuartal dikarenakan kebutuhan analisis time ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ni Luh Putu Sipta Dewi Anindita
"
Preferensi investor individu dalam membuat keputusan investasi tidak hanya didasarkan pada perilaku rasional seperti ilmu keuangan konvensional. Kami menyelidiki variabel yang mempengaruhi keputusan investasi pada investor individu. Kami menguji regresi linier berganda dengan 475 responden survei. Kami menemukan bahwa variabel sifat individu yang diukur dengan kecerdasan emosional dan locus of control mempengaruhi pilihan instrumen investasi untuk investor individu. Variabel sifat individu yang diukur berdasarkan karakteristik tidak mempengaruhi keputusan investasi. Persepsi risiko mempengaruhi keputusan investasi. Ciri-ciri ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dewi Lestari
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah afiliasi perusahaan dalam grup bisnis di Indonesia memiliki pengaruh terhadap volatilitas laba operasi yang diukur melalui standar deviasi laba operasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa afiliasi perusahaan grup bisnis di Indonesia berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap standar deviasi laba operasi, sehingga perusahaan yang terafiliasi dengan grup bisnis tergolong lebih volatile dibandingkan dengan non grup bisnis. Penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan kinerja antara perusahaan terafiliasi grup ...
"
2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Maria Kristanti Habinsaran
"
ABSTRAK
Penelitian ini menganalisis pengaruh wanita sebagai anggota dewan direksi terhadap tingkat corporate risk taking dan corporate performance. Penelitian ini menggunakan 141 perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI sebagai sampel penelitian dengan periode observasi 5 tahun dari tahun 2011 hingga 2015. Dengan menggunakan metode analisis regresi data panel, penelitian ini menemukan bahwa proporsi wanita dalam dewan direksi berpengaruh signifikan negatif terhadap corporate risk taking yang diukur dengan tingkat leverage dan volatilitas return on assets ...
"
2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Pandu Putra Alam
"
Untuk meraih pangsa pasar dalam melakukan fungsi intermediasi, bank perlu mengelola efisiensi operasional. Dengan secara alami memiliki keunggulan kompetitif dalam efisiensi, bank asing di Indonesia beroperasi dengan karakteristiknya sendiri pendanaan, modal dan segmentasi. Makalah ini menginvestigasi pengaruh efisiensi operasional bank asing terhadap pangsa pasar pinjaman yang diberikan dan simpanan.
Efisiensi operasional meliputi dua faktor, yaitu: faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal terdiri dari biaya dana COF , rasio BOPO dan CAR, sementara faktor eksternal ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T49920
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rivendra
"
ABSTRAK
Pilihan antara menggunakan utang bank dan atau obligasi membutuhkan dasar referensi otentik sebelum keputusan strategis dilakukan. Untuk itu penelitian ini lebih lanjut menganalisis pengaruh pemilihan jenis utang terhadap nilai perusahaan, dengan acuan rasio Tobin rsquo;s Q, khususnya pada perusahaan publik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Bentuk data panel 34 perusahaan diambil sebagai objek penelitian menggunakan informasi laporan keuangan teraudit selama periode lima tahun 2012 ndash; 2016 . Selanjutnya data diolah menggunakan metode uji regresi ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T50517
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library