Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Nunung Mulyani
"
ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang pengembangan sistem informasi manajemen
penyimpanan embryo freezing di salah satu Klinik Ferilitas di Jakarta. Embryo
freezing merupakan salah satu pelayanan di klinik fertilitas, dimana embrio sisa
program bayi tabung dibekukan agar dapat dipakai suatu saat jika diperlukan.
Agar pelaksanaan pelayanan penyimpanan embryo freezing dapat berjalan secara
efektif dan efisien, diperlukan sistem informasi yang dapat mengintegrasikan data
embryo freezing dari laboratorium dengan data untuk keperluan pembayaran
administrasi. Tersedianya basis data yang terintegrasi ini diharapkan mampu
memaksimalkan pelayanan penyimpanan embryo freezing. ...
"
2014
S54409
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ida Bagus Gde Manuaba
"
Penelitian ini dilatarbelakangi adanya permasalahan dalam monitoring kegiatan teknisi dalam melakukan perawatan ruangan di RSU. Manuaba sehingga kerusakan yang terjadi terlambat diketahui. Masalah lain yang timbul adalah proses pelaporan yang belum berjalan baik karena belum diimplementasikan perangkat lunak untuk mendukung proses pemeliharaan ruangan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak perancangan perangkat lunak sistem stiker kode batang untuk membantu proses monitoring pemeliharaan ruangan di RSU. Manuaba.
Penelitian ini mempergunakan desain penelitian kualitatif. Dalam pelaksanaannya peneliti akan ...
"
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2012
T31011
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Ida Ayu Sri Kusuma Dewi
"
ABSTRAK
Banyaknya keluhan dari karyawan RSU Manuaba tentang rendahnya kompensasi
yang telah diterima selama ini mengakibatkan tingginya turn over karyawan
terutama di kalangan paramedis sampai pertengahan tahun 2010. Oleh karena itu,
peneliti ingin mengetahui bagaimana pengaruh kompensasi finansial dan nonfinansial
tersebut terhadap kepuasan kerja karyawan di RSU Manuaba tahun
2012. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional dengan jumlah sampel
141 orang, yang merupakan jumlah total karyawan RSU Manuaba. Hasil
penelitian ini menunjukkan bahwa variabel jenis kelamin, status perkawinan,
profesi, status kepegawaian, masa kerja, kompensasi ...
"
2012
T31237
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library