Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Dwi Apriyanto
" Penyakit Panama pada tanaman pisang disebabkan oleh kapang patogen Fusarium oxysporum f. sp. cubense. Telah dilakukan penelitian untuk karakterisasi penghambatan Aktinomisetes terhadap Fusarium oxysporum f. sp. cubense secara in vitro menggunakan sel hidup dan filtrat kultur bebas sel. Isolat Aktinomisetes LAI-I dan L31 diketahui menghasilkan enzim kitinase, protease, dan antibiotik yang dapat menghambat pertumbuhan, menyebabkan perubahan morfologi hifa berupa penebalan pada ujung-ujung hifa, serta menghambat germinasi spora Fusarium oxysporum f. sp. cubense. Perhitungan statistik menunjukkan ... "
2014
S53974
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library