Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Teddy Pramana Putra Lolo Allo
"
Latar Belakang: Rinosinusitis kronis diasosiasikan dengan abnormalitas variasi anatomi pada kompleks ostiomeatal, salah satunya variasi proseus unsinatus. Pola perlekatan superior diketahui memiliki korelasi signifikan dengan sinusitis frontalis, namun belum terdapat laporan mengenai korelasi dengan kejadian sinusitis maksilaris. Tujuan: Menilai hubungan antara tipe perlekatan superior prosesus unsinatus dengan ada tidaknya konkha bullosa terhadap kejadian sinusitis kronis maksila. Metode: Sebanyak 262 pasien memenuhi kriteria penelitian studi kasus-kontrol yang telah dilakukan pemeriksaan HRCT scan kepala leher selama tahun ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2024
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dwi Wahyu Manunggal
"
Latar belakang: Nyeri kepala sekunder karena variasi anatomi pada mukosa hidung, konka, dan septum dikategorikan dalam lampiran pada International Classification of Headache Disorders – 3. Posisi ini berbeda dan lebih lemah dibanding dengan nyeri kepala sekunder akibat rinosinusitis akut atau eksaserbasi akut pada rinosinusitis kronik. Variasi anatomi pada rongga hidung dan sinus paranasal menjadi stimulasi mekanik berupa kompresi antar mukosa intranasal dan perubahan tekanan barometrik dalam rongga sinus. Studi ini bertujuan untuk mengetahui kecenderungan peran ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library