Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Arsi Widiandari
"
Penelitian ini berfokus pada fenomena shoushika atau penurunan jumlah kelahiran anak yang terjadi di Jepang dengan melihat sudut pandang besarnya pengeluaran yang dibutuhkan untuk membesarkan anak. Penelitian ini mengambil sumber data dari beberapa data statistik yang sebelumnya telah diterbitkan oleh pemerintah Jepang, seperti Family Income and Expenditure Survey dan National Institute of Population and Social Security Research.
Masyarakat Jepang saat ini umumnya menunda untuk memiliki anak dan memilih untuk memiliki anak dengan jumlah yang sedikit, ...
"
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2012
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Laras Kartika
"
Tesis ini membahas penggunaan media sandiwara sebagai salah satu alat penyebaran propaganda pemerintah pendudukan militer Jepang di Indonesia khususnya di Jawa 1943-1945. Departemen propaganda mendapatkan naskah untuk dipentaskan lewat penyelenggaraan sayembara untuk melibatkan seniman Indonesia dalam kegiatan propaganda, maupun dengan melibatkan seniman Jepang yang dikirim ke Indonesia sebagai bagian dari Pasukan Propaganda. Cara lainnya adalah dengan mengadakan pertunjukan besar yang diiklankan di surat kabar. Tema propaganda yang diangkat lewat sandiwara pada awal pendudukan berisi konsep ...
"
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Jemima Cassandra Suryatenggara
"
ABSTRAK
Salah satu industri rekreasi terbesar di Jepang terletak pada industri rekreasi hobi yaitu pada industri budaya popular Jepang atau yang biasa disebut Japanese popular culture yang telah berhasil menarik perhatian masyarakat internasional Berbagai jenis budaya populer Jepang ini dapat dinikmati oleh konsumen di Jepang maupun di luar Jepang melalui berbagai macam media mulai dari media cetak radio televisi CD DVD hingga yang terkini yaitu melalui internet Salah satu dari beberapa jenis situs yang populer di ...
"
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Maria Nino Istia
"
Tesis ini membahas gejala-gejala dan berbagai tindakan penanggulangan perilaku mengurung diri, hikikomori. Adapun hikikomori adalah salah satu problematika sosial yang muncul di Jepang sejak akhir 1990-an. Banyak pemerhati sosial yang turut mengatasi hikikomori, yang banyak dilakukan oleh kalangan muda Jepang. Di antaranya pemerintah, lembaga pendidikan nonformal, perkumpulan keluarga, dan organisasi-organisasi masyarakat. Jumlah penderita hikikomori berkisar satu juta jiwa. Hal itu yang membuat berbagai pihak berperan serta secara aktif mengatasinya. Dimulai dari penyediaan pusat-pusat rehabilitasi oleh ...
"
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Mery Kharismawati
"
Tesis ini merupakan penelitian Sosiopsikologi sastra yang membahas empat karya sastra dari Okinawa yang menunjukkan kemunculan rasa bersalah yang muncul dari problematika yang dialami oleh tokoh utama. Hal ini dilatari oleh masalah diskriminasi yang dirasakan oleh warga Okinawa terkait dengan masalah pendudukan asing dan perang. Tesis ini berusaha menemukan pandangan dunia dengan menerapkan teori Struktural Genetik Goldmann dan mengaitkannya dengan rasa bersalah dari tokoh cerita dengan bantuan teori Psikologi. Pandangan dunia pengarang menunjukkan penolakan terhadap ...
"
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library