Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Nur Hayati
"
Pasal 33 ayat (2) dan (3) Undang-Undang Dasar 1945 merupakan landasan diberlakukannya Pasal 51 Undang-Undang Nomor 5 tahun 1999 tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat yang memberikan perlakuan khusus kepada BUMN berupa pengecualian praktek monopoli. Pengecualian ini disebabkan oleh komoditi (barang dan jasa) yang dimonopoli menguasai hajat hidup orang banyak, dilakukan oleh BUMN dan diatur oleh undang-undang. Dalam Hukum Persaingan BUMN adalah salah satu subyek UU Nomor 5 Tahun 1999 sebagai pelaku ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2005
T14570
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Napitupulu, Cassie Johanna
"
[ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa ketentuan WTO dan hukum
nasional Indonesia berkaitan dengan pengaturan dumping dan antidumping di
Kawasan Bebas dan upaya yang dapat dilakukan untuk mengenakan atau tidak
mengenakan Bea Masuk Antidumping pada barang dumping yang akan masuk ke
Kawasan Bebas di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian hukum yang
bersifat yuridis normatif dengan menggunakan data sekunder, diantaranya
peraturan perundang-undangan dan buku. Tindakan Antidumping menurut
ketentuan WTO pelaksanaannya wajib dilakukan apabila telah dipenuhi syaratsyarat
tindakan dumping dan berdasarkan hasil investigasi Komite Antidumping.
Perbandingan antara ...
"
2015
T44228
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library