Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Tiana Sari Santoso
"
Pekerja bagian produksi merupakan aset utama bagi suatu perusahaan di bidang media elektronik sehingga kesehatan pekerja baik secaara fisik dan mental harus diutamakan. Untuk dapat mengetahui kesebatan mental pekerja dapat menggunakan Self Reporting Questionnaire 20 (SRQ-20) dati WHO yang dapat mendeteksi adanya gejala gangguan kesehatan mental.
Tujuan penelitian ini untuk mendapatkan validitas SRQ-20 versi Bahasa Indonesia dalam penapisan gangguan kesehatan mental pekerja di Indonesia.
Penelidan ini dilakukan di perusahaan media elektronik yaitu di daerah Kebon Sirih, Jakarta ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2010
T21178
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Reflin Mahmud
"
Pendahuuan: Risiko Perilaku Kekerasan (RPK) merupakan salah satu gejala positif yang sering terjadi pada klien skizofrenia. RPK merugikan banyak orang termasuk diri sendiri dalam hal keselamatan, dan mengakibatkan dampak psikologis, dampak fisik, dampak ekonomi, termasuk memperpanjang waktu rawat inap dan meningkatkan stigmatisasi. Latihan asertif merupakan terapi keperawatan jiwa spesialis yang terbukti dapat mencegah perilaku kekerasan, menurunkan tanda dan gejala dan meningkatkan kemampuan klien dalam mengontrol RPK. Teori comfort belum banyak dikembangkan pada penelitian-penelitian RPK dengan ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2023
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Mustikasari
"
Disertasi ini membahas tentang Model Adaptasi Psikologis Keperawatan Jiwa bagi Perawat Survivor yang Mengalami Post Traumatic Stress Syndrome (PTSS) Pasca Bencana Gempa Bumi di Kabupaten Tasikmalaya. Penelitian ini menggunakanoperational research, yang terdiri dari 3 tahap: 1) tahap I: identifikasi masalah melalui wawancara mendalam; 2) tahap 2: pengembangan model merupakan hasil integrasi tahap I, studi literatur dan seminar pakar; dan 3) tahap 3: validasi model yaitu ujicoba model.
Hasil penelitian didapatkan: 1)tahap I terdapat 5 tema; ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2012
D1512
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Daulima, Novy Helena Catharina
"
Disertasi ini bertujuan untuk merumuskan model proses pengambilan keputusan pasung oleh keluarga, kuesioner keputusan pasung Daulima serta mengetahui pengaruh terapi keputusan perawatan tanpa pasung dan algoritma keputusan perawatan Daulima terhadap tingkat keputusan pasung. Desain penelitian menggunakan mixed methods dengan desain exploratory dengan jumlah sampel 22 orang partisipan dan 82 orang responden.
Berdasarkan hasil penelitian ditemukan adanya tahapan pada proses pengambilan keputusan pasung oleh keluarga, kuesioner keputusan pasung Daulima yang valid dan reliabel serta pengaruh terapi keputusan ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2014
D1950
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library