Ditemukan 7 dokumen yang sesuai dengan query
Wulan Meiliana Permatasari
"
ABSTRAK
Pemutihan gigi sudah menjadi kebutuhan banyak orang untuk menunjang
penampilan estetika. Pada prosedur pemutihan gigi, biasanya menggunakan
bahan-bahan pemutih seperti hidrogen peroksida, karbamid peroksida, dan
karbopol. Namun bahan-bahan pemutih gigi tersebut dapat menimbulkan efek
samping seperti sensitifitas gigi paska tindakan serta iritasi pada rongga mulut dan
mukosa saluran cerna bila tertelan. Buah alpukat, apel, mangga, nanas, dan pisang
adalah jenis buah yang diketahui mengandung hidrogen peroksida. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui efek pada jus buah alpukat, apel, mangga, nanas, dan
pisang dalam memutihkan ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
T38954
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Nurul Qamariah
"
Kulit buah delima (Punica granatum Linn) mengandung senyawa asam elagat yang potensial sebagai SERMs alami. Penelitian bertujuan untuk mengetahui apakah pemberian fraksi air kulit buah delima (FA) bermanfaat sebagai terapi hormonal pada defisiensi estrogen, dibandingkan dengan obat standar 17- estradiol dan tamoxifen. Metode ovariektomi digunakan untuk mewakili kondisi hipoestrogen menggunakan 42 tikus betina galur Sprague Dawley usia 50 hari yang diinduksi osteoporosis selama 21 hari (kecuali sham), dibagi menjadi 7 kelompok: sham; OVX; OVX-estradiol (0,1 ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
T42077
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Diana Agustin
"
ABSTRAK
Penelitian terdahulu menunjukkan bahwa ekstrak metanol 80% daun Cassia
fistula L. serta fraksi-fraksinya berpotensi sebagai antitirosinase sehingga dapat
menghambat pembentukan melanin. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh
sediaan krim yang mengandung fraksi nonpolar, yaitu fraksi n-heksana dari
ekstrak etanol 96% daun trengguli, yang mempunyai aktivitas antioksidan dan
antitirosinase, stabil dan aman. Metode untuk menguji aktivitas antioksidan
adalah metode DPPH, sedangkan untuk pengujian aktivitas antitirosinase
dilakukan dengan mengukur penurunan intensitas warna yang menunjukkan
penghambatan pembentukan dopakrom dalam reaksi tirosinase-L-DOPA.
Parameter adanya aktivitas ditunjukkan oleh persentase inhibisi ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
T35692
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Aes Dei Sandia
"
ABSTRAK
Agen pencerah kulit yang berasal dari bahan alam kini banyak diteliti karena dinilai
lebih aman. Salah satu tanaman yang memiliki potensi sebagai agen pencerah kulit
adalah Cassia fistula L. Penelitian ini dilakukan untuk menguji secara in vitro
aktivitas antioksidan dan penghambatan tirosinase oleh fraksi air daun Cassia fistula
L. serta uji manfaat fraksi tersebut dalam sediaan gel. Penetapan antioksidan dengan
metode DPPH dan uji penghambatan tirosinase dengan microplate reader. Uji
manfaat dilakukan pada 33 orang wanita dengan penggunaan gel dengan konsentrasi
2% ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
T39232
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Afriani Rahma
"
ABSTRAK
Diacetyl boldine merupakan bahan aktif yang berfungsi sebagai pencerah kulit
melalui antagonis reseptor α-adrenergik dan regulasi ion kalsium. Diacetyl
boldine tidak secara langsung berkompetisi dalam menghambat tirosinase, tetapi
tirosinase tetap dalam keadaan tidak aktif. Efek mencerahkan kulit juga diperoleh
dari asam laktat yang mengangkat sel-sel terpigmentasi pada epidermis dan
niasinamid yang menghambat transfer melanosom dari melanosit ke keratinosit.
Kombinasi zat aktif tersebut dibuat dalam bentuk sediaan mikroemulgel.
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh formulasi sediaan mikroemulgel
sabun pembersih dan pencerah wajah yang mempunyai stabilitas ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2014
T38693
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Yesi Desmiaty
"
Rubus fraxinifolius dan R. rosifolius merupakan tanaman Rubus yang dapat ditemukan di daerah pegunungan Indonesia. Kedua tanaman memiliki morfologi buah yang mirip yaitu berbentuk berry merah dan edible, serta mengandung senyawa golongan triterpenoid, polifenol dan flavonoid. Beberapa spesies Rubus dilaporkan memiliki aktivitas sebagai antiaging yaitu antielastase, antioksidan, dan antitirosinase. Penelitian ini bertujuan untuk menelaah aktivitas antiaging secara in vitro pada ekstrak dan isolat dari tanaman R. fraxinifolius dan R. rosifolius. Batang, buah, dan daun kedua ...
"
2020
D-Pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Candra Irawan
"
Research through a metabolomics approach is carried out withoutisolating a single active compound responsible for an activity. Empirically the root, stem, and leaf preparations of Rhinachantus nasutus (L.) Kurz have long been used in traditional medicine such as the treatment of diabetes, eczema, pulmonary tuberculosis, herpes, hepatitis, and hypertension. This dissertation aims to evaluate compounds that have antioxidant and antidiabetic activity through inhibition of alpha-glucosidase activity of plant R. Nasutus metabolomics and molecular tethering based ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2023
D-pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library