Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 19 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Angga Mahendra
"Dimensi modal sosial menjadi hal yang menarik untuk diteliti, disatu sisi modal sosial melalui dimensi Keterikatan Struktural, Keterbukaan Hubungan, dan Kebersamaan Kognitif dibutuhkan untuk keberhasilan Alih Pengetahuan antar individu, namun di sisi lain modal sosial memiki risiko meningkatkan persaingan antar individu dan menimbulkan inertia sehingga menghambat keberhasilan Alih Pengetahuan. Tesis ini bertujuan untuk membahas tentang pengaruh dimensi Keterikatan Struktural, Keterbukaan Hubungan, Kebersamaan Kognitif dan Gaya Kepemimpinan terhadap Alih Pengetahuan dalam upaya menumbukan Kreatifitas Individu karyawan di PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (?PGN?). Penelitian dalam tesis ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode survey. Responden yang berpartisipasi dalam penelitian ini sebanyak 261 responden yang berasal dari karyawan PGN dengan response rate sebesar 52.5%.

Dimensions of social capital becomes an interesting thing to study, on other hand through the dimensions of social capital such as the structural embeddedness, the relational embeddedness, and the cognitive embeddedness are needed for a successful sharing knowledge between individuals, but on the other side dimensions of social capital has a risk that increasing competition among individuals and generating inertia that is hindering the success of sharing knowledge. This thesis aims to discuss the influence of structural embeddednes, relational embeddedness, cognitive embeddedness, leadership styles to sharing knowledge in an effort to generate individual creativity on PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk ("PGN"). The research in this thesis is a quantitative study using survey method. Respondents who participated in this study were 261 respondents from PGN employees with a response rate of 52.5%."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T42267
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Lathiefa Rusli
"ABSTRAK
Nama : Lathiefa RusliProgram Studi : Magister ManajemenJudul : Pengembangan Budaya Organisasi pada PT. Anugrah Bersama Sejahtera Dinamika perubahan lingkungan yang sangat cepat memaksa perusahaan untuk melakukan perubahan strategi agar dapat bertahan terhadap lingkungan yang baru. Perubahan ini dirasakan oleh PT. Anugrah Bersama Sejahtera, perusahaan manufaktur yang belum memiliki budaya organisasi. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi nilai ndash; nilai budaya yang sebaiknya dibentuk PT. Anugrah Bersama Sejahtera. Penelitian dilakukan dalam bentuk kegiatan business coaching dengan pendekatan observasi langsung kepada perusahaan. Hasil dari penelitian ini menyarankan bahwa PT. Anugrah Bersama Sejahtera sebaiknya menciptakan nilai budaya organisasi berupa tanggung ndash; jawab, jujur, patuh, dan tolong ndash; menolong. Kata kunci: Business coaching, budaya organisasi, tanggung ndash; jawab, jujur, patuh, tolong ndash; menolong

ABSTRACT
AbstractName Lathiefa RusliStudy Program Magister of ManagementTitle The Development of Organizational Culture in PT. Anugrah Bersama Sejahtera The rapid change of environment forces companies to be able to improve a new strategy in order to survive in the new environment. This change is also experienced by PT. Anugrah Bersama Sejahtera, the manufacture company, which had not have organizational culture. The purpose of this research is to identify a number of cultural values which must be carried out PT. Anugrah Bersama Sejahtera. The research is carried out using business coaching activity with direct observation approach to the company. The result of this research shows that PT. Anugrah Bersama Sejahtera should create some values of organizational culture such as responsibility, honesty, obedience as well as help."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ompusunggu, Miryam
"ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai kegiatan business coaching pada PT. Anugrah Bersama Sejahtera yang merupakan UMKM yang bergerak di bidang manufaktur komponen otomotif dan produk berbahan dasar besi dan plastik yang berlokasi di Depok. Permasalahan yang dibahas adalah permasalahan dalam bidang keuangan. PT. Anugrah Bersama Sejahtera belum memiliki penghitungan harga pokok penjualan dan tidak dapat mengukur kinerja keuangan karena belum adanya laporan keuangan yang disusun sesuai standar yang berlaku. Tujuan dilakukannya kegiatan business coaching ini adalah untuk memberikan solusi bagi permasalahan keuangan yang terjadi di PT. Anugrah Bersama Sejahtera. Hasil dari kegiatan business coaching ini adalah PT. Anugrah Bersama Sejahtera memperoleh informasi harga pokok penjualan produk secara tepat sehingga dapat menjadi acuan untuk melakukan strategi terhadap produk serta mampu menyusun laporan keuangan yang disusun sesuai standar dan mengukur kinerja keuangan sehingga dapat memberi manfaat kepada pihak manajemen untuk pengambilan keputusan.

ABSTRACT
This thesis covers the business coaching activitiy in PT. Anugrah Bersama Sejahtera. PT. Anugrah Bersama Sejahtera is a SME Small Medium Enterprise in manufacturing automotive spare parts and any iron plastic based product located in Depok. The issues discussed are about financial problems. PT. Anugrah Bersama Sejahtera has difficulty in calculating cost of goods sold and the management is not able to measure the company rsquo s financial performance for the reason that there is no preparation of financial statements that is based on the prevailing standard. The purpose of this coaching activity is to provide solutions for those financial problems that happened in PT. Anugrah Bersama Sejahtera. The result of the business coaching activity is the management have the information of cost of goods sold and have the ability to prepare financial statement based on the prevailing standard. The management can also set the strategy and make decision based on the information from financial statement."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nadia Nur Fadilla
"ABSTRAK
Tesis ini membahas mengenai kegiatan Business Coaching yang dilakukan kepada PT Anugrah Bersama Sejahtera yang merupakan UMKM yang bergerak di bidang plastik komponen, metal komponen, dan autolathe bubutan . UMKM yang berlokasi di Depok ini memiliki produk unggulannya yakni tongkat pentungan. Strategi promosi dari tongkat pentungan yang selama ini dilakukan oleh perusahaan hanya bergantung pada pemesanan dari dua distributor rekanan serta mengandalkan media komunikasi seperti company profile, brosur, dan materi presentasi saja. Hal ini menjadikan perusahaan tidak dapat memaksimalkan kegiatan penjualan tongkat pentungan. Maka, tujuan dari kegiatan Business Coaching dan penulisan tesis ini adalah untuk membantu mengimplementasikan strategi promosi baru pada PT Anugrah Bersama Sejahtera agar dapat meningkatkan penjualan dari produk tongkat pentungan.

ABSTRACT
This thesis discusses about Business Coaching process at PT Anugrah Bersama Sejahtera, an Micro Small Medium Enterprise in manufacturing plastic component, metal component, and autolathe. The company that located in Depok has the best selling product which is security stick baton . Promotional strategy from security stick baton that has been done by the company only rely on orders from two distributor partner as well as relying on company profile, brochures, and presentation materials. This makes the company cannot maximize sales activities of the product. Thus, the purpose of the Business Coaching activities and the writing of this thesis is to help PT Anugrah Bersama Sejahtera implement the new promotion strategy in order to maximize the sales of security stick baton products."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Agung Widiyanto
"ABSTRAK
Penciptaan nilai value creation dari sebuah produk merupakan salah satu hal yang sangat penting bagi kelangsungan bisnis sebuah UMKM. Beberapa metode peningkatan daya saing yang ada seringkali tidak dapat diimplementasikan pada UMKM di Indonesia dikarenakan skalanya yang sangat kecil, sehingga diperlukan pendekatan lain yang lebih mendasar dan dapat diimplementasikan dengan lebih baik. Penelitian ini dilakukan pada UMKM Rere rsquo;s Kitchen dengan produk saus Bolognese yang berada di bawah naungan WFW Women for the World yang berada di daerah Jakarta Timur dengan menggunakan metode business coaching, dimana coach akan melakukan serangkaian sesi coaching dan diskusi dengan pemilik dari UMKM untuk menemukan permasalahan yang paling mendesak untuk diselesaikan. Analisis terhadap kondisi UMKM menunjukkan bahwa saus Bolognese Rere rsquo;s Kitchen tidak mampu bersaing secara kompetitif di pasar karena harga yang terlalu tinggi sebagai konsekuensi dari proses produksi yang tidak pernah dioptimasi. Penyebab lain dari tidak kurangnya daya saing ini juga dikarenakan kekeliruan dalam memahami strategi nilai ldquo;kesegaran rdquo; freshness . Proses business coaching yang dilakukan menunjukkan perlunya melakukan product re-development untuk meningkatkan daya saing. Product re-development yang dilakukan menghasilkan penurunan HPP sebesar 18 . Sesi lebih lanjut juga memperlihatkan bahwa Rere rsquo;s Kitchen perlu mengevaluasi kapasitas produksinya untuk mendukung pengelolaan inventori yang berdampak positif terhadap daya saing produk. Kesimpulan dari keseluruhan penelitian menunjukkan bahwa UMKM Indonesia seringkali membutuhkan pendekatan yang berbeda dan lebih spesifik untuk meningkatkan daya saingnya. Penelitian ini hanya dilakukan kepada sebuah UMKM dengan lini bisnis makanan yang terletak di Jakarta Timur. Terlepas dari batasan yang ada, hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada UMKM Rere rsquo;s Kitchen sebagai objek penelitian.

ABSTRACT
Value creation is very important to ensure SME rsquo s business survival. Some well known competitiveness improvement approach often unsuitable for Indonesian SME because of its small scale, hence there is a need for another approach which more basic and implementable. This study was done in an Indonesian SME named Rere rsquo s Kitchen with its Bolognese sauce under WFW Women for the World located at East Jakarta using business coaching method where coach will perform several coaching session and discuss with the owner to gather the most urgent problem to be solved. Analysis towards SME rsquo s current condition shows that Bolognese Sauce product is unable to compete competitively in the market caused by overpriced condition as a result of un optimized production cost. Other cause of the uncompetitive condition was the false lsquo freshness rsquo strategy employed by the SME. Business coaching sessions performed conclude that there is a need to re develop the product rsquo s details in order to increase product rsquo s competitiveness. The product re development allow Rere rsquo s Kitchen to optimize Bolognese Sauce rsquo s COGS resulted in COGS reduction to 18 . Further sessions also revealed the needs for Rere rsquo s Kitchen to re evaluate production capacity to support product rsquo s inventory management which positively influence product rsquo s competitiveness. The conclusion of the overall study revealed that Indonesian SME often need a different and specific approach to increase their competitiveness. This study was only conducted on a single specific SME food and beverage business located at East Jakarta, Indonesia. Despite the limitation introduced, the findings of this study could be a benefit for SME Rere rsquo s Kitchen."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T50413
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ermila Klislinar
"Airlines are facing challenges from high cost structures and intense competition. This has made airlines universally look for opportunities to generate ancillary revenue, additional income apart from their main sources, including Full Service Carriers (FSC). Measuring consumers willingness to pay is pivotal in pricing and estimating ancillary revenue demand. This study analyzes the impact of customers type of journey, purpose of journey, length of flight, and type of flight on willingness to pay (WTP) of Garuda Indonesias ancillary revenues, which comprises of unbundled products and commission based income. This paper conducts a survey to Garuda Indonesias customer with total 204 respondents and follows quantitative non-parametric method to identify and describe the relationship between the WTP of Garuda Indonesias ancillary revenue and all variables of interest. The study finds that passengers value more the unbundled products than the commission-based products. It is also find differences in WTP for particular ancillary products and services based on purpose of journey, length of flight, and type of flight class.

Maskapai menghadapi tantangan dari struktur biaya tinggi dan persaingan ketat. Ini telah membuat maskapai secara universal mencari peluang untuk menghasilkan pendapatan tambahan, pendapatan tambahan terpisah dari sumber utama mereka, termasuk Operator Layanan Lengkap (FSC). Mengukur kesediaan konsumen untuk membayar sangat penting dalam menentukan harga dan memperkirakan permintaan pendapatan tambahan. Studi ini menganalisis dampak dari jenis perjalanan pelanggan, tujuan perjalanan, lama penerbangan, dan jenis penerbangan pada kesediaan untuk membayar (WTP) dari pendapatan tambahan Garuda Indonesia, yang terdiri dari produk yang tidak diikat dan pendapatan berdasarkan komisi. Makalah ini melakukan survei kepada pelanggan Garuda Indonesia dengan total 204 responden dan mengikuti metode kuantitatif non-parametrik untuk mengidentifikasi dan menggambarkan hubungan antara WTP pendapatan tambahan Garuda Indonesia dan semua variabel yang diminati. Studi ini menemukan bahwa penumpang lebih menghargai produk yang tidak diikat daripada produk berbasis komisi. Juga ditemukan perbedaan dalam WTP untuk produk dan layanan tambahan tertentu berdasarkan tujuan perjalanan, lama penerbangan, dan jenis kelas penerbangan."
Depok: Fakultas Eknonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T54668
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nova Wijayanti
"Faktor manusia atau human factor memiliki kontribusi terbesar pada kecelakaan pesawat, sedangkan perilaku tidak aman atau unsafe acts dari personel perawatan pesawat menjadi salah satu contributor pada faktor manusia atau human error. Namun kesalahan manusia atau perilaku tindakan yang tidak aman juga dapat dipengaruhi oleh faktor-faktor lain seperti lingkungan eksternal, pengaruh organisasi, supervisor yang tidak aman, dan prasyarat tindakan tidak aman sebagai keadaan dalam Analisis Faktor Manusia dan Sistem Klasifikasi atau Human Factor Analysis and Classification System (HFACS). Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari akar penyebab tindakan tidak aman dalam Personil Pemeliharaan Pesawat menggunakan Kerangka HFACS. Dengan menggunakan PLS-SEM untuk mengeksplorasi dampak positif dari masing-masing Lingkungan Eksternal, Pengaruh Organisasi, Pengawas yang Tidak Aman, dan Prasyarat tindakan tidak aman untuk tindakan yang tidak aman dari Personil Pemeliharaan Pesawat, survei kuesioner kuantitatif didistribusikan kepada 150 responden personel pemeliharaan pesawat. Hasil penelitian ini, prasyarat tindakan tidak aman memiliki dampak terbesar pada tindakan tidak aman atau unsafe acts. Kondisi lingkungan kerja tanpa suara, bau, dan pencahayaan yang lebih baik adalah penting untuk mencegah tindakan personil pemeliharaan pesawat yang tidak aman. Alat-alat yang memadai dan pengarahan kelompok rutin penting untuk memastikan bahwa personil perawatan pesawat siap untuk tugas yang ditugaskan. Hanggar khusus untuk pengecatan dan investasi untuk alat khusus yang diperlukan untuk melakukan perawatan tingkat lanjut dapat membantu mencegah kejadian yang tidak aman.

Human factor is the most contributing factor for aircraft accident and incident, aircraft maintenance personnel unsafe acts is one of contribution factor for human factor error. However human error or unsafe acts behavior could also affect by other factors such as external environment, organization influence, unsafe supervisor, and precondition of unsafe acts as the state in Human Factor Analysis and Classification System (HFACS). This research aims to study the root cause of unsafe acts in Aircraft Maintenance Personnel using Human Factor Analysis and Classification System (HFACS) Framework. Using PLS-SEM to exploratory the positive impact from each External Environment, Organization Influence, Unsafe Supervisor, and Precondition of unsafe acts to unsafe acts of Aircraft Maintenance Personnel, a quantitative questionnaire survey distributes to 150 respondent of aircraft maintenance personnel. The result of this study, the precondition of unsafe acts has the greatest impact on unsafe acts. The condition of the working environment with no noises, smells, and better lighting is important to prevent unsafe acts of aircraft maintenance personnel. Adequate tools and routine group briefing are important to ensure that aircraft maintenance personnel ready for the assigned task. Dedicated hangar for painting and investment for special tools needed to perform enhance maintenance could help to prevent unsafe events."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T53548
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Imam Hakim Firdaus
"PT Asta Kriya adalah salah satu UMKM yang bergerak di bidang suvenir kerajinan tradisional Indonesia dan berdiri dibawah naungan Yayasan Darma Bhakti Astra (YDBA). Penelitian ini dilakukan pada UMKM PT Asta Kriya menggunakan metode business coaching, dimana Penulis akan berdiskusi dan mengamati proses produksi secara langsung di PT Asta Kriya. Permasalahan yang terjadi pada PT Asta Kriya berdasarkan hasil diskusi dengan pemilik dan pengamatan langsung, adalah tidak tertatanya area kerja dengan baik dan terjadinya penumpukan produk semi-finished di area kerja. Jika hal ini terus dibiarkan, maka potensi terjadinya pemborosan di area kerja PT Asta Kriya akan meningkat. Permasalahan tersebut muncul karena tidak adanya sistem yang mengatur tata letak area kerja dan pengawasan persediaan produk semi-finished. Pelaksanaan penerapan konsep 5S di area kerja PT Asta Kriya bersifat kualitatif dengan melihat perbedaan sebelum dan sesudah pelaksanaan. Dari hasil pelaksanaan 5S di dalam business coaching ini, area kerja PT Asta Kriya terlihat lebih tertata dengan adanya pemilahan barang-barang yang tidak terpakai, pengelompokan produk semi-finished, dan pemberian floor marking di area kerja. Pengawasan produk semi-finished dilakukan dengan membuat kartu stok untuk produk semi-finished untuk mengawasi aktivitas keluar-masuk produk.

PT Asta Kriya is one of the SMEs engaged in the souvenir of Indonesian traditional handicrafts and stand under the auspices of the Foundation Darma Bhakti Astra (YDBA). This research was conducted at SME PT Asta Kriya using business coaching method, where the author will discuss and observe the production process in PT Asta Kriya. Problems that occur at PT Asta Kriya based on the results of discussions with the owner and direct observation, is not well-organized work area and the occurrence of the buildup of semi-finished products in the work area. If this continues to be allowed, then the potential waste in the work area PT Asta Kriya will increase. The problem arises because of the absence of a system that regulates the layout of the work area and the supervision of the inventory of semi-finished products. Implementation of the 5S concept in PT Asta Kriya work area is qualitative by comparing at differences before and after implementation. From the results of the 5S implementation in this business coaching, PT Asta Kriya's work area looks more organized with the sorting of unused items, the classification of semi-finished products, and the provision of floor marking in the work area. Supervision of semi-finished products is done by making a stock card for semi-finished products to supervise inbound and outbound activities of the product.
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Abdullah Sammy
"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak pandemi Covid-19 terhadap inovasi digital dan perubahan model bisnis media cetak di Indonesia. Penelitian menghasilkan temuan empiris bahwa pandemi Covid-19 telah menghadirkan disrupsi pada semua kegiatan media cetak, mulai dari produksi, distribusi, hingga konsumsi. Situasi ini membuat organisasi media cetak tidak memiliki banyak pilihan untuk bertahan, selain dengan berinovasi digital dan inovasi model bisnis. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa dampak pandemi Covid-19 sebagai faktor yang paling besar mempengaruhi inovasi digital media cetak di Indonesia. Selain itu penelitian juga membuktikan bahwa kepemimpinan yang bersifat transformasional menjadi faktor yang mempengaruhi inovasi digital. Di sisi lain, penelitian ini membuktikan adanya hubungan negatif antara inersia organisasi dengan inovasi digital. Hasil uji hipotesis membuktikan pula inovasi digital berpengaruh positif pada inovasi model bisnis media cetak di Indonesia . Salah satu inovasi model bisnis yang dilakukan media cetak di Indonesia adalah dengan bertransformasi secara total menjadi media digital. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif menggunakan analisis model struktural (SEM), dengan distribusi sampel kepada 60 pimpinan media cetak. Penelitian ini juga dilengkapi wawancara dengan lima pimpinan media cetak di Indonesia. Metode dan hasil penelitian ini selaras dengan tujuan umum penelitian untuk membuktikan faktor pandemi Covid-19 dalam mendorong perubahan dan inovasi model bisnis organisasi bisnis. Peneliti memandang penelitian ini dapat dilanjutkan dengan penelitian serupa dalam konteks waktu pasca-pandemi.

This research aims to determine the impact of the Covid-19 pandemic on digital innovation and changes in the print media business model in Indonesia. This research finds empirical evidence that Covid-19 has limited physical interactions which have resulted in disruption of all newspaper business activities starting from the production, distribution, and consumption. This situation left newspaper organizations with little choice but to innovate process of business and also the business model. The results of this research prove the hypothesis that the impact of Covid 19 is the most influential factor that driving digital innovation in Indonesian print media organization. In addition to transformational leadership, it is also a factor that influences digital innovation. The inertia factor in print media organizations has also been shown to have a negative effect on digital innovation. The study also found an influence relationship between digital innovation carried out by print media in Indonesia and business model innovation (BMI). One of the plural forms of business model innovation taken by some Indonesian print media in Indonesia is totally switch to digital media. This research uses mix, quantitative and quantitative, methods by distributing samples in 60 national dan local newspapers leaders in Indonesia. General purpose of this research is to reveal the influence of Covid-19 pandemic as driving factor that force change and innovation in business organizations. Researchers view this research can be followed by similar research in the context of post-pandemic time. "
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisinis Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library
cover
Armita Anastasya
"Keadaan sulit untuk bisnis retail tidak hanya dialami oleh pelaku bisnis besar saja, namun bisnis menengah dan kecil turut merasakan dampaknya. Keadaan ini membuat bisnis – bisnis harus melakukan perubahan atau perkembangan agar usahanya tetap dapat berkompetisi dan bertahan. Penelitian ini dilakukan pada UMKM Abelarosa Collection yang adalah salah satu UMKM yang bergerak di bidang retail. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah business coaching dimana peneliti akan berdiskusi dan mengamati proses bisnis secara langsung pada UMKM Abelarosa Collection. Serangkaian wawancara terstruktur dilakukan dengan pemilik UMKM Abelarosa Collection dan hasil temuan yang menunjukkan bahwa ada tiga masalah utama yang dihadapi UMKM Abelarosa Collection di masa ini yaitu masalah lokasi penjualan, kurangnya media promosi, dan tidak adanya program untuk meretensi konsumen yang dimiliki UMKM. Hal ini dapat diperbaiki dengan cara sebagai berikut: 1) Menambahkan Saluran Distribusi yang dimiliki oleh UMKM Abelarosa Collection 2) Menambahkan dan memperbaiki metode promosi yang dimiliki UMKM Abelarosa Collection dan 3). Mengembangkan program customer relationship. Penelitian ini membahas mengenai penambahan saluran distribusi dan pengembangan metode promosi dengan cara membuat media sosial khusus brand Abelarosa Collection serta membuat toko online di E-commerce.

Predicament for retail business is not only experienced by large businesses, but also small and medium-sized business presents to feel its effects. These circumstances create businesses should make changes or development of its business in order to still be able to compete and survive. This research is conducted on the SME Abelarosa Collection which is one of the SMES that is engaged in the retail trade. The methods used in this research is a business coaching where researchers will discuss and observe the business processes directly on the SME Abelarosa Collection. A series of structured interviews conducted with owner of SME Abelarosa Collection and the results showed that there are three main problems facing SMES Abelarosa Collection in this period, which are the issue of the location of the sale, the lack of promotion, and the absence of any program to maintain existing consumers owned by SME. This can be remedied in the following way: 1) Adds distribution channel that is owned by SME Abelarosa Collection 2) Add and improve promotion methods that is owned SME Abelarosa Collection and 3). Develop a customer relationship program. This research deals with the addition of the distribution channels and promotion development methods by creating a special brand of social media of Abelarosa Collection as well as make an online store in E-commerce."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2   >>