Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Adhika Wahyu Adjisaputri
"
Di era modern yang terjadi saat ini memiliki pengaruh yang sigifikan terhadap manusia, terutama bagi warga yang tinggal di perkotaan. Perkembangan ini sangat berpengaruh terhadap lifestyle warga perkotaan yang sibuk dan terpaku pada sesuatu yang cepat serta instan. Penerapan lifestyle seperti ini memberikan negative impact terhadap kondisi kesehatan baik secara physical, psychological dan pikiran manusia. Maka dari itu, diperlukan sarana untuk mengurangi dan mencegah munculnya negative impact tersebut terutama di daerah perkotaan. Fasilitas seperti health-spa, ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library