Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Silitonga, Witler Slamat Halomoan
"
Kotamadya Tingkat II Bekasi, yang berkembang baik secara demografis maupun secara spasial (yang berhubungan dengan ruang dan tempat), telah menjadi tujuan warga Jakarta untuk bermukim. Sejalan dengan perkembangan perpindahan penduduk Jakarta dan sekitarnya ke Kotamadya Tingkat II Bekasi, yang rata-rata 10%. Perpindahan penduduk ini mengakiba tkan meningkatnya produksi sampah, sehingga permintaan meningkat pula terhadap jasa pelayanan prasarana dan sarana perkotaan, khususnya masalah persampahan.
Timbulnya masalah persampahan di Kotamadya Tingkat II Bekasi ini, diakibatkan tidak terangkutnya sebagian ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library