Ditemukan 13 dokumen yang sesuai dengan query
Boca Raton: CRC Press, 2017
628.1 SUS
Buku Teks Universitas Indonesia Library
Alia Huwaida Raharja
"
Pada penelitian ini telah dilakukan sintesis nanokomposit nanoselulosa–SO3H/CaO–La2O3 yang diaplikasikan sebagai katalis bifungsional untuk reaksi transesterifikasi waste cooking oil (WCO) menjadi biodiesel. Sintesis katalis menunjukkan keberhasilan yang didukung dengan karakterisasi FTIR, XRD, BET, SEM, TEM dan TGA. Presentase produk optimum sebesar 84,13% diperoleh menggunakan katalis nanokomposit nanoselulosa–SO3H/CaO–La2O3 dengan rasio molar CaO terhadap La2O3 5:1, rasio massa nanoselulosa–SO3H terhadap CaO–La2O3 2:1 dengan jumlah katalis yang digunakan 3%, waktu reaksi 120 menit, dan rasio molar iopolym : ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nada Silmi Arsyada
"
Saat ini pengembangan katalis heterogen mengarah pada pembentukan katalis yang memiliki sisi aktif asam-basa (katalis bifungsional). Pada penelitian ini, nanokomposit nanoselulosa sulfonat/SrO-ZrO2 disintesis menggunakan metode solid dispersion yang didesain sebagai katalis bifungsional yang ramah lingkungan untuk reaksi pembentukan biodiesel dengan limbah minyak goreng sebagai bahan baku. Keberhasilan sintesis didukung oleh hasil karakterisasi FTIR, XRD, BET, SEM, TEM, dan TGA. Penggabungan nanoselulosa sulfonat dengan komposit SrO-ZrO2 meningkatkan luas permukaan nanokomposit menjadi 43,298 m2/g. Katalis nanoselulosa sulfonat/SrO-ZrO2 ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Risya Utaviani Putri
"
ABSTRAK
Green diesel merupakan bahan bakar nabati generasi kedua yang memiliki potensi untuk menjawab kebutuhan energi baik dalam negeri maupun dunia. Proses yang digunakan untuk memproduksi green diesel adalah hidrolisis sebagai pre-treatment dan hidrodeoksigenasi menggunakan katalis NiMo/Al2O3. Hidrolisis akan mengubah trigliserida pada bahan baku, yaitu minyak jelantah menjadi free fatty acid FFA yang selanjutnya dikonversi menjadi green diesel melalui hidrodeoksigenasi. Hidrolisis minyak jelantah dilakukan pada suhu 200oC dan tekanan 16 bar dengan rasio volume air dan ...
"
2017
S67176
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Lia Trisnawati
"
ABSTRAK
Pada penelitian ini, nanokomposit selulosa-Fe3O4 telah berhasil disintesis dengan memodifikasi Fe3O4 ke permukaan nanoselulosa yang telah dihidrolisis oleh asam asetat anhidrat. Selulosa yang digunakan pada penelitian ini berasal dari isolasi sekam padi. Isolasi selulosa dari sekam padi menghasilkan rendemen rata-rata sebesar 47,34 . Hasil sintesis yang diperoleh dikarakterisasi dengan menggunakan instrumentasi FT-IR, XRD, SEM dan TEM. Selanjutnya nanokomposit selulosa-Fe3O4 diaplikasikan sebagai katalis untuk sintesis metil ester dari waste cooking oil. Kondisi optimum yang diperoleh untuk ...
"
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Danu Krisnadi Sampurna
"
Tujuan dari penelitian ini adalah sintesis nanokomposit menggunakan biopolimer selulosa (CL) dan kitosan (CS) sebagai pendukung katalis bifungsional CaO–CeO2 yang dimanfaatkan sebagai katalis heterogen dalam proses transesterifikasi waste cooking oil (WCO) menjadi biodiesel. Katalis yang berhasil disintesis dikarakterisasi menggunakan FTIR, raman, XRD, SEM, TGA dan BET. Pada penelitian diamati pengaruh rasio massa CeO2 terhadap CaO dan pengaruh rasio massa CL–CS terhadap CaO–CeO2. Diperoleh katalis terbaik CL–CS/CaO–CeO2 dengan rasio CL–CS terhadap CaO-CeO2(2:1) dan rasio CeO2 terhadap ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Farid Nasir Ani
"
The use of waste cooking oil (WCO) as feedstock and in microwave heating technology helps to reduce the cost of biodiesel. In this study, a continuous flow transesterification of waste cooking oil (WCO) by microwave irradiation for biodiesel production using calcium oxide (CaO) as aheterogeneous catalyst, calcined from cockle shells, is used. The catalyst was packed inside a plastic perforated container mounted on a stirrer shaft and inserted inside the reactor. The thermocouple inside the ...
"
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2018
UI-IJTECH 9:2 (2018)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Aldes Lesbani
"
Thermal decomposition of fish bones to obtain calcium oxide (CaO) was conducted at various temperatures of 400, 500, 800, 900, 1000, and 1100 °C. The calcium oxide was then characterized using X-ray diffractometer, FTIR spectrophotometer, and SEM analysis. The calcium oxide obtained from the decomposition at 1000 °C was then used as a catalyst in the production of biodiesel from waste cooking oil. Diffraction pattern of the calcium oxide produced from decomposition at 1000 °C ...
"
2016
AJ-Pdf
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Nur Hamzah Said
"
The use of Waste Cooking Oil (WCO) as feedstock, and microwave heating technology are favored to reduce the cost of biodiesel. In order to identify the effect of using biodiesel from WCO Methyl Ester (WCOME) blends on diesel engine emissions and performance, WCOME blends were tested in a single-cylinder Direct Injection (DI) diesel engine at a constant speed of 2500 rpm and with five loads. For comparison, commercial diesel fuel, Petron Diesel Max (PDM), and ...
"
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2018
UI-IJTECH 9:2 (2018)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Melfinda Nurulita Alfino
"
Biodiesel yang terdiri dari senyawa fatty acid methyl ester (FAME) menjadi salah satu solusi bahan bakar alternatif karena dapat terurai secara hayati sehingga lebih ramah lingkungan dan dapat digunakan secara berkelanjutan di masa mendatang. Senyawa FAME terbentuk dari reaksi transesterifikasi asam lemak yang terkandung dalam minyak nabati atau limbah yang kaya asam lemak seperti minyak goreng bekas menggunakan alkohol rantai pendek dengan bantuan katalis. Pada penelitian ini dilakukan sintesis katalis core-shell CaO@SiO2 menggunakan metode Stöber ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library