Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Thia Nuritayani
" Kabupaten Maros merupakan salah satu daerah yang sedang mengembangkan potensi objek wisatanya. Variasi wisatawan yakni asal jarak kedatangan wisatawan domestik maupun asing. Masing-masing objek wisata mempunyai variasi wisatawan berbeda. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui variasi wisatawan dengan motivasi dan fasilitas di objek wisata Kabupaten Maros. metode analisis yang di gunakan adalah metode analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variasi wisatawan domestik cenderung berasal dari jarak sedang dimana asal wisatawan dari luar Kabupaten Maros masih ... "
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library