Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Kurniasari Mauludina Putriani
"Laporan magang ini bertujuan untuk mengevaluasi prosedur audit yang dilakukan KAP EOD atas akun penerimaan dana dan penggunaan dana untuk salah satu organisasi nirlaba di Indonesia, yaitu Organisasi Nirlaba Negentropy. Kedua akun ini merupakan akun-akun yang berkaitan dengan risiko penyalahgunaan dana. Prosedur audit yang dievaluasi antara lain adalah audit sampling dan uji terperinci. Evaluasi dilakukan dengan membandingkan kegiatan yang dilakukan penulis selama magang dengan teori dan standar audit yang berlaku dan relevan. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa prosedur audit KAP EOD atas akun penerimaan dana dan penggunaan dana telah sesuai dengan teori dan standar yang berlaku yang relevan.
This internship report aims to evaluate the audit procedures carried out by KAP EOD on the funds receipt and funds disbursement account for one of the non-profit organizations in Indonesia, namely the Negentropy Non-Profit Organization. These two accounts are accounts that are associated with the risk of misuse of funds. The audit procedures that are evaluated include audit sampling and tests of details. Evaluation is done by comparing the activities carried out by the author during the internship with applicable and relevant auditing theories and standards. The results of the evaluation show that the audit procedures of KAP EOD on the funds receipt and funds disbursement account are in accordance with relevant applicable theories and auditing standards."
Depok: Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library