Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Yulian Benedichtus
" Skripsi ini membahas tentang analisis lalu lintas serangan pada Intrusion Detection System (Snort) dan Honeynet. Pembahasan mencakup analisis lalu lintas serangan berdasarkan tingkat berbahaya suatu serangan, analisis port yang menjadi target serangan, analisis metoda serangan, analisis sepuluh malware terbanyak yang terdeteksi oleh Honeynet, analisis sepuluh port terbanyak yang menjadi target serangan, analisis relasi antara malware dan port yang menjadi target serangan. Penentuan analisis ini berdasarkan diambil pada bulan desember 2015. Dari analisis tersebut, diperoleh bahwa ... "
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S63638
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library