Ditemukan 5 dokumen yang sesuai dengan query
Michael H. Soegiarto
"
ABSTRAK
Dalam rangka menggairahkan pasar modal, pemerintah telah mengeluarkan Paket Desember 1987 yang disusul dengan Paket Oktober 1988 dan Paket Desember 1988. Kebijakan pemerintah pada Pelita V ini telah menyebabkan bertambah banyaknya jumlah perusahaan-perusahaan yang go public. Sejak tahun 1977 hingga akhir tahun 1988 hanya terdapat 34 perusahaan yang go public. Sedangkan setelah diterbitkannya kebijakan Paket-paket terse-but, sampai tanggal 31/3/1996, menurut informasi Bursa Efek Jakarta, telah terdapat 238 perusahaan yang terdaftar dan diantaranya 237 perusahaan sudah ...
"
1997
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Farsiana Andini
"
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji apakah terdapat pengaruh Intellectual Capital (IC) terhadap kinerja keuangan dan pertumbuhan yang berkelanjutan (Sustainable Growth) pada perusahaan di sektor industri consumer goods di Indonesia selama tahun 2018 sampai dengan 2022. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis regresi berganda untuk mengukur hubungan antara variabel IC (dinyatakan sebagai nilai VAIC - Value Added Intellectual Coefficient) beserta dengan komponennya Capital Employed Efficiency (CEE), Human Capital Efficiency (HCE), Structural Capital Efficiency ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dyah Ayu Anggraheni Sugiri
"
Penelitian terkait CSR dan penghindaran pajak masih mendapatkan hasil yang beragam. Di Indonesia hubungan antara CSR dan penghindaran pajak, dapat dikaitkan dengan adanya kebijakan insentif perpajakan terkait aktivitas CSR berupa tax deduction. Jika dalam penelitian sebelumnya banyak digunakan proksi disclosure untuk pengukuran CSR maka dalam penelitian ini menggunakan biaya CSR untuk memberikan gambaran yang lebih jelas mengenai hubungan CSR dan penghindaran pajak. Penelitian ini juga menambahkan variabel pertumbuhan penjualan dan pertumbuhan ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dandy Karnida
"
Tesis ini bertujuan untuk menganalisis dan membandingkan pertumbuhanberkelanjutan pada dua perusahaan asuransi serta strategi yang digunakan olehkedua perusahaan asuransi tersebut untuk mencapai pertumbuhan berkelanjutan.Metode yang digunakan adalah analisis rasio keuangan dan analisis deskriptifkualitatif. Untuk analisis rasio keuangan adalah menggunakan pendekatan EarlyWarning System, penghitungan tingkat pertumbuhan berkelanjutan atausustainable growth rate (SGR), dan penghitungan economic value added (EVA)yang dihubungkan dengan strategi keuangan matriks dalam rangka mencaristrategi keuangan yang tepat. Adapun analisis deskriptif kualitatif adalahmenggunakan metode sustainability competitive ...
"
Jakarta: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
T42979
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Agung Nugroho Priyambodo
"
Penelitian ini berusaha untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh pertumbuhan usaha, efisiensi working capital management, dan aliran kas pemegang saham terhadap kinerja pasar perusahaan. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel kontrol yang dimasukkan ke dalam model penelitian yaitu, efektivitas penggunaan aset, dan ukuran perusahaan.
Penelitian ini menggunakan142 observasi di setiap modelnya, dan menggunakan 3 ukuran kinerja pasar perusahaan yaitu Sharpe ratio, Jensens alpha, dan wealth added index relative to total assets (WAI?/TA). Hasil penelitian ini menunjukkan ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2012
S-Pdf
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library