Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Faradila Zatsa Mutmainna
"
Latar belakang: Anemia pada malaria merupakan hasil dari invasi Plasmodium ke dalam eritrosit. Derajat anemia bergantung pada aspek parasit dan inang. Aspek parasit: spesies, stadium dan densitas. Aspek inang berupa meningkatnya TNF-α dan IL-6 yang berpengaruh dengan kejadian anemia. Beberapa penelitian yang menghubungkan pengaruh aspek parasit terhadap anemia masih menunjukkan hasil yang berbeda-beda. Tujuan: untuk mengetahui pengaruh parasit malaria (spesies, stadium dan densitas) terhadap anemia.
Metode: Penelitian analitik observasional dengan desain Cross Sectional. Data bersumber dari ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library