Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Adinda Diandri Putri
"
ABSTRACT
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh model hydrotreating minyak nabati menjadi green diesel di dalam reaktor slurry bubble column dengan katalis NiMo-P/Al2O3 dan mendapatkan kondisi operasi optimum untuk model reaktor tersebut. Persamaan-persamaan perpindahan yang dipertimbangkan adalah persamaan neraca massa fasa gas dan fasa cair dan neraca energi, pressure drop, dan distribusi katalis. Pada model kasus dasar, reaktor slurry bubble column dua dimensi aksisimetri berbentuk silinder tegak dengan diameter 2,68 m dan tinggi 7,14 m dimodelkan dengan ...
"
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Farhan Ryan Pratama
"
ABSTRACT
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan model dua dimensi axisimmetri untuk reaksi hidrogenasi FAME menjadi H-FAME, dan untuk mendapatkan hubungan antara parameter proses dan geometri dengan kinetika reaksi dari reaksi hidrogenasi dalam reactor slurry bubble column. Penelitian ini diawali dengan studi literatur dari biodiesel, kinetika hidrogenasi, reaktor slurry bubble column dan pemodelan. Model ditentukan dan dikembangkan untuk melakukan simulasi. Model ini akan diverifikasi untuk memeriksa konvergensi model, hasil dari simulasi ini kemudian dianalisa. Model ...
"
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Rizka Thalita Adevia
"
ABSTRAK
Reaktor slurry bubble column untuk memproduksi green fuelmelalui hydrocracking minyak nabati dengan katalis Ni-W/SiO2-Al2O3 disimulasikan di dalam penelitian ini dengan tujuan untuk mendapatkan model reaktor dan kondisi operasi optimum. Reaktor slurry bubble column dua dimensi aksisimetri dengan diameter 2,68 m dan tinggi 7,14 m dimodelkan dengan mempertimbangkan perpindahan massa dan panas. Fasa gas dan cair mangalir ke atas, menahan, dan mengagitasi partikel katalis berbentuk bola dengan diameter 100 m di dalam reaktor. Reaktor beroperasi pada ...
"
2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Niken Atmi Sutrisniningrum
"
Kurangnya stabilitas oksidasi biodiesel menyebabkan banyak kendala dalam pemanfaatannya. Untuk mengatasi hal ini, stabilitas oksidasi biodiesel perlu ditingkatkan melalui proses hidrogenasi parsial yang dapat dilakukan dalam reaktor multifasa. Reaktor Slurry Bubble Column, salah satu jenis reaktor multifasa, yang telah banyak digunakan dalam proses hydrotreating, berpotensi untuk menyelenggarakan proses ini dalam sistem kontinyu. Akan tetapi, belum ada penelitian yang mempelajari penggunaan reaktor Slurry Bubble Column untuk mengubah biodiesel menjadi H-FAME melalui proses hidrogenasi parsial. Oleh karena ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
T52941
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library