Ditemukan 24 dokumen yang sesuai dengan query
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2003
S10169
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Mariska Nauli
"
ABSTRAK
Laporan magang ini berisi tentang analisis perlakuan akuntansi transaksi sewa guna usaha terhadap perusahaan pembiayaan bernama PT XYZ. Kegiatan sewa guna usaha merupakan salah satu kegiatan utama Perseroan. Tujuan utama dari laporan ini adalah mengetahui apakah PT XYZ sudah menerapkan PSAK 30 (Revisi 2011) dalam kegiatan sewa guna usaha. Dalam laporan ini, pembahasan diawali dengan proses awal kegiatan sewa guna usaha yang beroperasi di PT XYZ. Kemudian pembahasan berlanjut pada pencatatan transaksi sewa guna usaha ...
"
2013
S54664
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Theresia Indriyati Elias
"
ABSTRAK
Sewa guna usaha mulai berkembang di Indonesia sejak Pemerintah melakukan
deregulasi perbankan pada Oktober 1988. Pertumbuban usaha ini tahun 1995 mencapal 10
kati lipat dibandingkan pada tahun 1981-1982. Persaingan yang ketat akibat tingginya
pertumbuhan ini menyebabkan perusahaan menjadi sangat agresif dalam mencari calon
lessee dan kurang memperhatikan prinsip kehati-hatian. Hal ¡ni mengakibatkan kinerja
beberapa perusahaan merugi pada tahun 1998 bahkan sebagian bangkrut. Terpuruknya
sektor nil sejak krisis ekonomi 1997 hingga kini merupakan faktor utama dalam
kebangkrutan perusahaan sewa guna usaha, namun faktor ...
"
1999
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ina Dashinta Hamid
"
Dalam transaksi Sewa Guna Usaha secara Sales and Lease Back, pertamatama pelaku usaha menjual dahulu barang modal yang telah dimilikinya kepada perusahaan pembiayaan atau Lessor, dan kemudian setelah menjadi pemilik barang modal tersebut, Lessor dapat menyewakannya kembali kepada pelaku usaha yang bersangkutan. Sedangkan untuk pengalihan hak milik Kapal Laut harus dibuat dengan akta balik nama kapal dihadapan penjabat pencatat dan pendaftar balik nama kapal dimana kapal didaftarkan, diikuti dengan pendaftaran akta balik nama tersebut. Setelah ...
"
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2011
T30245
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
Siregar, Rony Amuryanto
"
Laporan keuangan, dengan segala keterbatasannya, memegang peranan yang
penting di dalam proses pengambilan keputusan ekonomi. Oleh sebab itu, sebagai
salah satu bah an pertimbangan di dalam pengambilan keputusan, laporan
keuangan harus mampu memberikan informasi-informasi keuangan yang mengenai
suatu organisasi yang dibutuhkan oleh pemakai/pembaca laporan keuangan yang
memiliki berbagai kepentingan. Dikaitkan dengan kepentingan pemakaijpembaca
laporan keuangan yang berbeda-beda, prinsip-prinsip akuntansi dan standar
pelaporan keuangan yang diterima dan berlaku secara umum bertujuan
memberikan kerangka dan garis besar pelaporan keuangan yang bersifat multi guna, sehingga dapat ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 1994
S18679
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Universitas Indonesia, 1993
S25842
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Kartika Wulansari
"
ABSTRAK
Laras bahasa surat perjanjian pembiayaan sewa guna usaha menarik untuk diteliti karena bentuk-bentuk bahasa yang diterapkan lahir dari situasi yang menentukannya. Topik yang menjadi pembicaraan, media, dan partisipan yang terlibat, adalah unsur-unsur yang menjadi penentu.
Bertujuan memerikan struktur sintaksis laras bahasa surat perjanjian pembiayaan sewa guna usaha, penulis menggunakan model analisis diagram pohon yang diajukan Noel Burton-Roberts dan sedikit modifikasi yang penulis peroleh dari Randolph Quirk untuk menganalisis data. Data ini penulis ambil dari dua buah ...
"
1995
S14083
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Arini Faradinna
"
Sewa Guna Usaha dan Pembiayaan Konsumen merupakan perjanjian yang timbul dalam praktek dimana berdasarkan Pasal 1319 KUH Perdata perlu juga tunduk pada asas-asas dan ketentuan hukum yang terdapat dalam Kitab Undang-Undang Hukum Perdata. Sewa Guna Usaha dan Pembiayaan Konsumen merupakan samasama jenis pembiayaan yang dilakukan oleh perusahaan pembiayaan, namun terdapat perbedaan diantara kedua jenis pembiayaan tersebut. Perbedaan mendasar antara sewa guna usaha dan pembiayaan konsumen terletak pada hak milik atas objek barang, adanya hak opsi ...
"
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2013
S52612
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Anggrita Sudrajiningrum
"
[ABSTRAK
Kegiatan Leasing pesawat terbang merupakan salah satu kepentingan
internasional. Hampir semua maskapai penerbangan di Indonesia menggunakan
leasing dalam pembiayaan pesawat terbang. Di Indonesia pengaturan mengenai
leasing pesawat terbang kurang memadai. Dengan adanya Model Law on Leasing,
UNIDROIT Convention on International Financial Leasing dan Cape Town
Convention on International Interests in Mobile Equipment diharapkan dapat
mempermudah para pihak untuk melakukan kegiatan leasing pesawat terbang.
Dalam penelitian ini, akan membahas mengenai perbandingan peraturan leasing
pesawat terbang di Indonesia dengan Konvensi Model Law on Leasing,
UNIDROIT Convention ...
"
Universitas Indonesia, 2016
S61537
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Benny Taufan
"
Tesis ini membahas mengenai Kedudukan seorang Personal Guarantor yang bertindak sebagai penjamin terhadap perjanjian sewa guna usaha dengan hak opsi. Hal ini dilatarbelakangi bahwa banyak pihak yang secara sukarela dimintakan sebagai penjamin namun pada saat pihak yang dijaminkan wanprestasi, kewajibannya berpindah kepada Personal Guarantor. Dalam upaya untuk mengetahui kedudukan Personal Guarantor sebagi penjamin pihak ketiga terhadap perjanjian sewa guna usaha, maka metode penelitian ini bersifat preskriptif analitis dan metode pendekatan yang dipakai adalah yuridis normatif. ...
"
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2015
T43040
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library