Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Arif Muljanto
"
Angkutan penyeberangan perintis yang merupakan kegiatan transportasi dilakukan berbasis proyek oleh Satker PKLLASDP Direktorat Jenderal Perhubungan Darat dengan cara penunjukan langsung kepada PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) dan BUMD. Penandatangan kontrak dilakukan setelah proyek dilaksanakan beberapa bulan. Sehubungan dengan hal tersebut, penelitian ini dilakukan untuk mengidentifikasi faktor risiko yang terjadi dalam pengelolaan proyek yang berpengaruh terhadap mutu pelayanan serta bagaimana mengelola risiko tersebut. Pengolahan data dilakukan dengan metode AHP yang dilanjutkan dengan analisa statistik non-parametrik ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009
T40761
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library