Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Diviani Murti
"
Mahasiswa baru berisiko mengalami distres psikologis yang dikarenakan banyaknya perubahan dan tuntutan yang harus dijalani. Menurut beberapa penelitian, parental attachment dapat mempengaruhi tinggi dan rendahnya distres psikologis yang dialami oleh mahasiswa baru. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan seberapa besar peran pola parental attachment dalam memprediksi distres psikologis pada mahasiswa baru Universitas Indonesia (UI). Partisipan dalam penelitian ini berjumlah 280 orang yang merupakan mahasiswa sajana tahun pertama di UI dengan rentang usia 16-21 tahun. Penelitian ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia , 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library