Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Celia Nadia Agatha Thomas
"
Popularitas BTS di Amerika membuat nama mereka beresonansi di mata media, walaupun memiliki banyak perbedaan di antara para selebriti pria pada umumnya, terutama perbedaan di representasi maskulinitas. Media telah menganggap maskulinitas Asia kurang maskulin dibanding maskulinitas yang ada di Barat, jadi BTS harus melalui beberapa stereotipe dan komentar berprasangka sebelum benar-benar mendapatkan pengakuan atas representasi maskulinitas yang mereka miliki di media. Dengan tujuan untuk menganalisa bagaimana media Amerika memberi tanggapan terhadap soft masculinity yang diperlihatkan ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library