Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Anggie Dwi Febiyanti
"
Gaya hidup makan di luar kini menjadi salah satu hiburan bagi masyarakat perkotaan, mereka menjadi lebih banyak menghabiskan waktu di restoran. Tidak hanya untuk makan melainkan juga melakukan aktivitas lainnya untuk tujuan mencari kesenangan. Hal ini menyebabkan banyak restoran yang mengembangkan fungsinya untuk memfasilitasi gaya hidup tersebut. Penulisan skripsi ini ditujukan untuk melihat pengembangan fungsi restoran yang kini semakin menjamur di masyarakat dan bagaimana kaitannya terhadap ruang interior restoran serta aktivitas manusia di dalamnya. Pengkajian ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
S56852
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library