Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Dhefi Ratnawati
"
ABSTRAK
Nama : Dhefi RatnawatiProgram Studi : Ilmu Kesehatan MasyarakatJudul : Kebijakan Pendidikan Kesehatan Reproduksi Pada RemajaTunagrahita di IndonesiaPembimbing : Dr. dra. Evi Martha, M.KesRemaja disabilitas merupakan salah satu sumber daya manusia Indonesia yang harusditingkatkan kualitasnya agar dapat berperan sebagai subyek dalam pembangunankesehatan.Hasil Susenas tahun 2012 menunjukan bahwa terdapat 2,45 pendudukIndonesia menyandang disabilitas dan menurut Program Perlindungan dan LayananSosial PPLS tahun 2012 jumlah penyandang disabilitas secara nasional adalahsebanyak 3.838.985 jiwa. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan ...
"
2018
T49938
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Risma Oktaria
"
Setiap remaja berhak untuk mendapatkan pelayanan kesehatan reproduksi sesuai dengan tumbuh kembangnya melalui pelayanan klinis, konseling dan KIE pada pendidikan formal dan non formal. Berdasarkan penelitian awal melalui wawancara dengan siswa di salah satu sekolah di Kab. Ogan Ilir, diperoleh informasi bahwa siswa belum mendapatkan pengetahuan yang baik tentang kesehatan reproduksi di sekolah maupun dari orang tua, guru menuturkan bahwa siswa terkesan malu dan merasa tabuh ketika membahas masalah pernikahan dan kesehatan reproduksi, siswa menganggap ...
"
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2024
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Siti Walidah Mailina Istiqomah
"
Rendahnya pendidikan memberikan dampak hampir 48,1% dari remaja SMP/MTs tidak melanjutkan jenjang sekolah yang lebih tinggi di Jepara dengan demikian diharapkan pengetahuan kesehatan reproduksi yang di dapat di sekolah formal SMP/MTs mampu memberikan pengetahuan yang baik sebelum siswa tidak melanjutkan sekolah dan mengahadapi pergaulan bebas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan pendidikan kesehatan reproduksi di SMP/MTs binaan Puskesmas dengan Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) di Jepara, menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan Rapid Assesment Procedure (RAP). ...
"
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2018
T50025
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Martina Dwi Mustika
"
Penelitian mengenai sikap orang tua dan siswa SLTP Tarakanita I terhadap Pemberian Pendidikan Seksualitas untuk Remaja di Sekolah ini dilakukan dengan alasan berkembangnya kebutuhan masyarakat akan pendidikan seksualitas untuk remaja. Kebutuhan ini muncul dengan makin maraknya kejahatan seksual yang alaupun meningkatnya kehamilan di luar nikah yang dialami remaja. Meskipun masih ada pro dan kontra di kalangan masyarakat tentang pentingnya pendidikan seksualitas untuk remaja, namun para ahli berpandangan b^wa pemberian pendidikan seksualitas untuk remaja merupakan salah ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2004
S2872
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library