Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Poetri Primagita
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan yang signifikan antara positive gender identity, patriarchal belief, dan importance of gender identity dengan konflik identitas pada pemimpin wanita di Indonesia. Penelitian ini terdiri dari dua studi. Studi pertama merupakan survei dilakukan dalam dua tahap pengumpulan data yang melibatkan 151 pemimpin wanita di Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan negatif signifikan positive gender identity dengan konflik identitas pemimpin/wanita. Ditemukan pula hubungan positif signifikan patriarchal belief dengan ...
"
2017
T47834
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Wuri Andari
"
Penelitian ini memperlihatkan pengaruh dari pemimpin wanita terhadapĀ belanja daerah dalam menentukan jumlah alokasi anggaran dan realisasi anggaran belanja terutama pada fungsi perlindungan keseha, pendidikan dan kesehatan di tingkat Kabupaten/Kota di Indonesia. Penelitian ini dilakukan menggunakan data panel tahun 2013-2020 dengan regresiĀ Ordinary Least Square metode fix effect untuk menentukan pengaruh kepemimpinan wanita. Hasil penelitian menemukan bahwa pemimpin wanita hanya berpengaruh merealisasikan anggaran yang lebih besar pada anggaran kesehatan dibandingkan dengan pemimpin laki-laki dan tidak ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Yuliana Dewi
"
Proporsi wanita di Indonesia yang duduk di manajemen perusahaan hanya sekitar 6% dari jumlah total angkatan kerja. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) percaya bahwa wanita mampu menjadi pemimpin bahkan lebih baik dari laki-laki dan mempunyai aspirasi untuk melipatgandakan jumlah wanita di kalangan Direktur di BUMN. Pentingnya organisasi untuk mempertahankan dan mengembangkan pemimpin wanita dibahas pada tinjauan pustaka. Kemudian, komposisi gender pada manajemen BUMN dianalisa dan ditelaah.
Pada penelitian ini ditemukan angka rasio wanita yang berada ...
"
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Intan Silvia Dale
"
ABSTRAK
Identity Conflict adalah ketidaksesuaian yang dirasakan seseorang pada dua atau lebih identitasnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah positive gender identity dan female role model berpengaruh terhadap identity conflict dan berdampak pada emotional exhaustion dengan sampel pemimpin wanita (N=151) di Indonesia. Metode dalam penelitian ini menggunakan survey online. Hasil penelitian menunjukkan bahwa female role model tidak berpengaruh terhadap identity conflict. Ditemukan bahwa positive gender identity berpengaruh negatif signifikan terhadap identity conflict dan identity conflict berpengaruh ...
"
2017
T48579
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library