Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Rachel Olivia Isabella
" ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk melihat apakah terdapat hubungan antara konflik orang tua-anak dan kenakalan remaja di Jakarta. Variabel konflik orang tua-anak diukur dengan alat ukur Parent Environmental Questionnaire dari Elkins, McGue, & Iacono (1997) yang diadaptasi ke dalam bahasa Indonesia, sedangkan variabel kenakalan remaja diukur dengan alat ukur The Self-Report Delinquency Scale dari Elliott & Ageton (1980) yang telah diadaptasi ke dalam bahasa Indonesia. Penelitian dilakukan pada 372 remaja laki-laki dan perempuan di Jakarta berusia 15-17 tahun yang tinggal serumah dengan orangtuanya. Berdasarkan ... "
2016
S66470
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library