Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Dimas Rahmatisa
"
ABSTRAK
Latar Belakang. Nitrous oxide merupakan gas anestesia inhalasi yang sering
ditambahkan pada saat induksi anestesia inhalasi pada anak. Kontroversi
penggunaan N2O sendiri masih ada hingga saat ini. Tujuan penelitian ini adalah
untuk mengetahui perbedaan laju induksi anestesia, respons hemodinamik, dan
komplikasi yang timbul selama menggunakan N2O saat induksi inhalasi anestesia
pada pasien anak.
Metode. Delapan puluh orang anak usia 1-5 tahun ASA 1 dan 2 yang menjalani
anestesia umum, dibagi menjadi 2 kelompok perlakuan secara acak. Kelompok A
sevofluran 8 vol% ditambah oksigen, ...
"
2013
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library