Ditemukan 19 dokumen yang sesuai dengan query
"Pada skripsi ini dibuat suatu rancang bangun perangkat lunak modulator n/4-DQPSK yang menggunakan Prosesor DSP TMS320C54X.
Rancang bangun perangkat lunak ini dibuat dengan bahasa pemrograman C yang merupakan satu-satunya bahasa pemrograman yang dapat digunakan untuk Prosesor bSP TMS320C54X.
Rancang bangun perangkat lunak ini dibuat berdasarkan bagian-bagian yang ada pada modulator π/4-DQPSK, yaitu serial to paralel converter, differential encoding dan mapping, filterisasi dan terakhir adalah pengabungan keluaran filter I dan Q.
Uji coba yang dilakukan adalah membandingkan keluaran masing-masing bagian antara simulasi menggunakan Simulator Prosesor DSP TMS320C54X, yaitu SimulatorC54X dengan perhitunyan berdasarkan teori.
Hasil dari uji coba yang dilakukan adalah rancang bangun perangkat lunak modulator π/4-DQPSK yang dibuat dapat disimulasikan menggunakan SimulatorC54X."
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S39511
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
"Pada skripsi ini dirancang bangun prototype modulator w/4 DQPSK yang dapat digunakan untuk keperluan laboratorium dengan menggunakan komponen-komponen lojik (berbasis TTL dan CMOS) dan op-amp serta komponen pasif lai mya. Penggunaan IC-IC lojik dikarenakan harganya yang relatif murah dan mudah didapat di pasaran. Pada rancangan ini terdapat dua modul utama yaitu Fungsi Lojik (berupa rangkaian kombinasional) dan Penggeser Fasa. Dengan mengetahui urut-urutan keadaan sekarang (present state) dan keadaan mendatang (next state), dengan mudah dapat dibuat rangkaian kombinasionalnya (fungsi lojik) yang didapat dengan menggunakan tabel eksitasi (tabeI rangsangan) dan Pemetaan Karnaugh (Q-map). Sedangkan untuk penggeser fasanya dibuat dengan menggunakan op-amp (IC 301) dan komponen pasif lainnya. Masukan dari modulator adalah data paralel (A1 dan B 1). Data paralel yang masuk ke Fungsi Lojik Modulator akan menghasilkan 3 bit paralel, yang kemudian akan masuk ke dekoder 1 ke 8. Selanjutnya dekoder memilih Penggeser fasa yang dapat menggeser fasanya sesuai dengan data yang masuk. Penggeser Fasa ini mendapat masukan dari oscillator berupa gelombang sinus dengan tegangan 1 Vpp dan frekwensi 1 kHz. Dengan demikian keluaran modulator adalah gelombang sinus dengan tegangan dan frekwensi yang sama, hanya saja fasanya yang berubah-ubah sesuai dengan data masukannya. Keluaran sinyal dari modulator dapat dilihat pads oscilloscope dan konstelasi sinyalnya diperagakan oleh tampilan LED. Alat ini hanya mampu beroperasi pada tegangan 1,04 volt, diatas tegangan tersebut sinyal sudah carat. Sedangkan alat ini dapat digunakan pads berbagai frekwensi, tetapi pergeseran fasanya harus dikalibrasi kembali."
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S38873
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
R. Rudi Wismanto
"
ABSTRAKPada skripsi ini dibuat suatu perangkat Iunak simulasi modulator-demodulator OQPSK yang digunakan untuk melakukan studi simulasi yang bertujuan untuk mengetahui pola modulasi OQPSK serta unjuk kerja dan demodulator OQPSK pada kanal yang dipengaruhi oleh AWGN. Untuk mengetahui kebenaran dari simulasi unjuk kerja demodulator OQPSK yang dipengaruhi oleh AWGN, maka hasil uji coba simulasinya kemudian dibandingkan dengan hasil komputasi.
Dari uji coba simulasi dapat dilihat bahwa hasi! simulasi sesuai dengan teori yang ada, sehingga simulasi ini dapat digunakan untuk menganalisa unjuk kerja OQPSK. Sélain itu, dari hasil uji coba simulasi juga dibuktikan hubungan Eb/No terhadap Br! Error Rate (BER), yaitu semakin besar harga Eb/No menyebabkan penurunan BER.
Simulasi dan komputasi ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman Borland Delphi for Windows.
"
1996
S38776
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Silalahi, Rowland
"Pada skripsi ini dibuat suatu perangkat keras untuk memodulasi data. Modulator yang dibuat ini berbasiskan mikrokontroler 8031 dimana proses modulasinya terjadi dalam mikrokontroler ini dan berfungsi sebagai pemilih fase. Signal pemilih fase digunakan untuk menggerakkan selektor untuk memilih signal dengan beda fase tertentu sesuai dengan aturan modulator ?/4 - DQPSK. Modulator ini dibuat dengan menggunakan teknikmodulasi ?/4 Diferenslal Quadrature Phase Shift Keying (DQPSK). Pada skripsi ini rancang bangun modulator ?/4 - DQPSK berbasil dibuat sesuai dengan teori modulasi x14 -DQPSK Dan analisa rancang bangun modulator ini dapat dilihat bahwa tingginya kecepatan frekuensi carrier berpengaruh pada ketepatan derajat pergeseran. Semakin tinggi frekuensi carrier maka derajat kesalahan pergeseran semakin besar."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S38557
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Himawan Kartaatmadja
"Kebutuhan akan sistem fiber optik semakin meningkat seiring dengan meningkatnya kebutuhan akan kecepatan dan kapasitas transfer data. Karena keterbatasan kecepatan dari direct injected modulator pada sistem fiber optik maka eksternal modulator semakin dipilih saat ini. Ada berbagai jenis modulator optik, tetapi yang menjadi topik bahasan utama dalam skripsi ini adalah modulator elektroabsorpsi tipe waveguide.
Dalam skripsi ini dibahas mengenai perancangan modulator elektroabsorpsi tipe waveguide dengan menggunakan software yang berbasis MATLAB. Pada skripsi ini akan dirancang modulator elektroabsorpsi dengan penumbuhan grating pada bagian atasnya sebagai cermin dan menggunakan multiple quantum well AlGaSb/GaSb di bagian tengah waveguide untuk meningkatkan kemampuan penyerapannya. Penumbuhan grating berfungsi sebagai cermin yang dapat meningkatakan intensitas pada cavity. Modulator ini ditumbuhkan diatas substrat GaSb. Dengan software ini dapat diketahui mode yang terdapat pada waveguide, bentuk mode yang bergerak di waveguide, spesifikasi perturbation region, serta rasio ON/OFF dan insertion loss nya.
Berdasarkan hasil perancangan modulator dengan panjang gelombang kerja 1550nm, hanya terdapat fundamental mode yang bergerak di waveguide. Sedangkan grating diatur sedemikian rupa sehingga menghasilkan reflectance sebesar 50%. Dengan adanya penambahan grating ini maka rasio ON/OFF dari modulator dapat ditingkatkan sampai 45 kali dan kecepatannya dapat ditingkatkan sampai 3 kalinya.
The demand of fiber optic system has increased along with the increasing of need speed and data transfer capacity. Because of speed limitation of direct injected modulator in fiber optic system, external modulator has become popular nowadays. There are several types of optical modulators, but we will make a major discuss in electroabsorption modulator typed waveguide. The research will develop software for designing electroabsorption modulator typed waveguide with MATLAB program. In this research, we develop an electroabsorption modulator with grating above as a reflector and multiple quantum well AlGaSb/GaSb in the middle of waveguide to increase absorption. Grating acts as a mirror that increases the intensity in cavity. Modulator is made on GaSb subtrate. With this software, we can analyze type of mode that travels inside the waveguide, shape of the mode, specification of perturbation region, and also ON/OFF Ratio and insertion loss. The research has obtained a result for this modulator design that operates in 1550nm wavelength. There is only fundamental mode that travels along the waveguide. Besides that, grating is arranged so it will act as a 50% mirror. With this grating added, ON/OFF ratio of this modulator will increase 45 times dan its speed 3 times normal."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S40458
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Rochmah
"
ABSTRAKPermintaan akan transmisi sinyal kecepatan dan berkualitas tinggi semakin meningkat, kini para ahli persisteman sedang mencari performance yang lebih sederhana dan lebih konsisten. Optik terpadu sekarang secara komersil sudah ada dan digunakan dengan efek yang dapat ditoleransi untuk keperluan-keperluan tersebut dan sedang diintegrasikan dengan cakupan yang luas peralatan komunikasi.
Modulator optis terpadu dengan modulasi langsung dioda laser berfrekuensi GHz dalam transmitter menyediakan teknik yang sederhana untuk menghasilkan sinyal chirp-free untuk telekomunikasi fiber optik. Akan tetapi upaya untuk terus melakukan penelitian terus dilakukan untuk terus diperoleh penghasil sinyal yang lebih baik beriring dengan berjalannya waktu."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2000
LP-pdf
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Djamhari Sirat
"Penelitian ini menghasilkan suatu rangkaian Modulator dan Demodulator Offset Quadrature Phase Shift Keyed (OQPSK) dengan menggunakan rangkaian lojik untuk memperoleh suatu rangkaian modulator maupun demodulator yang kompak, mempunyai keandatan yang lebih tinggi, dan dapat dibuat diatom bentuk CMOS ICS sehingga membutuhkan daya listrik yang keci1. Disamping itu pula dengan menggunakan rangkaian lojik dapat dikuatkan dengan menggunakan rangkaian penguat klas C yang mempunyai efisiensi lebih tinggi dibandingkan dengan penguat Linear yang umum digunakan pada modulator konvensional. Dari penelitian ini diperoleh suatu rangkaian Modulator yang terdiri dari 3 buah D flip-flop 7474 untuh offset encoder, sedanghan untuk rangkaian Quadrature Phase modulator terdiri dari 2 buah D flip-flop 7474 dan 2 buah XOR. Rangkaian Demodulator sebagai phase comparator digunakan juga 2 buah D flip-flop 7474 dan sebagai pembalik fasa 90° juga menggunakan 2 buah D flip-f Lop 7474. Untuk digunakan sebagai demodulator dengan pendeksian secara deferensial (Defferential Detection), rangkaian penunda cukup menggunakan beberapa shift register. Untuk menghindari Intersymbol Interference (ISI) akibat adanya batasan karena ketidak linearan transponder dan rangkaian band pass filter di penerima bila digunakan pada komunikasi satelit, pada rangkaian demodulator pencuplikan dapat diatur dengan mudah dan tepat dengan menggunakan rangkaian multivibrator 74123."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1993
LP-Pdf
UI - Laporan Penelitian Universitas Indonesia Library
Nur Hasanah
"Speckle Interferometry method capable for determining both the vibration amplitude and phase shifting So that double exposure for the vibration analysis applying speckle pattern interferometry is reported. Its method is recorded on a negative film using double-exposure; two object states which are peak and valley of the object vibration are recorded. The film with double exposure is then illuminated with coherent light, and each pair produces of speckle becomes the slits of Young's experiment With using Liquid Crystal as phase modulator (switching pulse), so that switching pulse should be synchronized to the peak or valley of the object vibration. The vibration object using Ceramic Vibrator (PZT) were put on the tuning fork surface."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1994
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Supriyanto
"An optical modulation by the use of bending effect developed from the effect of relative bending loss on optical fiber. The bending loss will decrease if the bending angle decreases. By varying the bending angle the bending loss will vary too. The modulation process obtained through this mechanism. The bending angle on optical fiber obtained from three mandrel laid on the loud-speaker; two mandrel on the frame and one on the cone of loud-speaker, while optical fiber laid between the mandrel. If current signal injected on coil loudspeaker, the coil will push the mandrel and then push optical fiber to form bending angle. The obtained 3 dB frequency response ranged from 28 Hz to 5714.3 Hz while the SNR and modulation index are 32.98 dB and 0.956 respectively. This modulator would be useable for single channel instrumentation and control links."
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1992
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library