Indonesia merupakan negara rawan bencana alam karena terletak dalam pertemuan tiga lempeng tektonik besar dunia dan berada dalam daerah “Ring of Fire” dimana sering terjadi bencana alam gempa bumi. Salah satu dampak dari bencana alam tersebut adalah infrastruktur jalan yang rusak membuat pengiriman bantuan menjadi terhambat. Salah satu bencana terbesar yang terjadi di Indonesia adalah gempa Palu tahun 2018 silam. Pada bencana ini terdapat jalan yang rusak sehingga menghambat pengiriman bantuan, sehingga diperlukannya perbaikan kerusakan ... "