Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Indah Yuni Syafa&
"
Penelitian ini mengkaji pemanfaatan koleksi layanan ekstensi oleh warga binaan pemasyarakatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelayanan ekstensi di lembaga pemasyarakatan, mengetahui pengaruh ketentuan koleksi layanan ekstensi terhadap pemanfaatan, dan mengidentifikasi kendala yang dihadapi pustakawan dalam memberikan layanan ekstensi berdasarkan faktor pemanfaatannya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pegumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi, dan analisis dokumen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan layanan ekstensi sudah dilakukan dengan baik melalui ketentuan koleksi ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2022
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library