Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Napitupulu, Ronald Ivan Rianto
"
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk melihat pengaruh kualitas suatu estimasi biaya terhadap kinerja biaya pada pembangunan proyek taman di Suku Dinas Pertamanan Jakarta Timur. Hasil penelitian ini yang dilakukan dengan menggunakan program SPSS 17.0 didapatkan persamaan model regresi linier yang menunjukkan bahwa peningkatan kinerja biaya dipengaruhi oleh 2 (dua) variabel yang paling berpengaruh yakni ; Kualitas perkiraan harga peralatan dan kualitas sumber bahan baku. Setelah mengetahui variabel yang paling berpengaruh yang dominan maka diharapkan adanya estimasi ...
"
2012
T31261
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library