Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Rahmatunnisa Nur Salikha
"
Air bekas wudu merupakan salah satu limbah domestik utama dari masjid sebagai rumah ibadah. Penggunaannya yang minim kontaminasi sangat potensial dijadikan sebagai sumber air alternatif untuk memenuhi kebutuhan air di masjid dan mengurangi konsumsi air bersih. Riset ini dilakukan dengan studi literatur dan studi kasus pada Masjid Istiqlal yang bertujuan untuk mengembangkan skema pemanfaatan air bekas wudu di masjid berdasarkan kategori kebutuhan dan peringkat kualitas dari masing-masing kebutuhan air di masjid. Potensi air bekas wudu ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
T54108
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rinaldo Hermawan
"
[ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mencari tahu pengaruh antaseden pembentukan komitmen seorang individu terhadap suatu kelompok sosial didalam mendorong perilaku penciptaan konten di jejaring sosial. Didalam penelitian ini, dikemukakan bahwa perilaku penciptaan konten ddidalam jejaring sosial dipengaruhi oleh affective commitment, continuance commitment dan normative commitment, dimana pembentukan masing-masing dimensi komitmen dipengaruhi oleh
antesedennya masing-masing, antara lain dukungan sosial, sunk cost, kualitas alternatif, dan dorongan sosial. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode kuantitatif yang bersifat single cross-sectional. Hasil penelitian ...
"
2015
S58319
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library