Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Lydia Graciella
"
Tuberkulosis (TB) menjadi salah satu penyebab kematian tertinggi di dunia, dimana Indonesia pada tahun 2019 menjadi negara penyumbang kasus Tuberkulosis terbanyak kedua di dunia. Pengaruh pandemi COVID-19 dikhawatirkan akan mempersulit penanggulangan TB yang dapat dievaluasi melalui tingkat keberhasilan pengobatan. Studi potong lintang ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh pandemi COVID-19 terhadap keberhasilan pengobatan TB di Puskesmas. Sejumlah 418 pasien TB yang menerima OAT KDT Kategori 1 sebelum dan selama pandemi COVID-19 di tiga Puskesmas Wilayah Kota ...
"
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library