Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Muhammad Ridha Bintang
"
Penelitian mengenai generasi milenial atau generasi “Y” merupakan sebuah topik penelitian yang menarik, kontekstual dan seksi untuk dilakukan. Peran mereka dewasa ini juga menjadi kian penting dengan semakin besarnya kuantitas mereka di dunia kerja dan juga kualitas mereka yang sudah banyak mengisi beberapa posisi di perusahaan terkemuka yang ada di Indonesia. Studi empiris ini bertujuan unutk menganalisis pengaruh dari organizational engagement terhadap job satisfaction baik secara langsung dan melalui adanya mediasi dari organizational identification dan ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Farhan Rasyid
"
Dalam kondisi pandemi COVID-19, kebosanan kerja pada karyawan milenial merupakan hal yang sering terjadi. Kebosanan kerja dapat menimbulkan menurunnya kinerja kerja dan juga komitmen karyawan kepada perusahaan menurun. Hal tersebut tentunya akan berdampak kepada kinerja perusahaan dan kinerja karyawan. Tetapi, peneliti berargumentasi bahwa kebosanan kerja pada karyawan milenial dapat berkurang jika karyawan milenial memiliki tingkat kepribadian proaktif dan job crafting yang tinggi. Penelitian ini dilakukan untuk memberikan gambaran peran job crafting sebagai mediator hubungan antara ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Benning Anggrita
"
Karakteristik karyawan milenial yang hanya bertahan dalam waktu yang singkat pada sebuah organisasi menjadi masalah yang harus dihadapi organisasi. Alasan karyawan sulit bertahan, yaitu mereka tidak merasa terikat dan belum menemukan makna pekerjaan. Dalam mengatasi masalah ini, organisasi perlu menumbuhkan identifikasi organisasi pada karyawan melalui job crafting. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan antara job crafting dan identifikasi organisasi pada karyawan milenial di Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang dilakukan pada 260 partisipan yang ...
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fani Ristanti
"
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji dampak work autonomy dan workplace spirituality terhadap innovative work behavior dan work engagement untuk selanjutnya menguji dampak dari work engagement terhadap task performance melalui mediasi innovative work behavior. Data dikumpulkan melalui kuesioner dan dianalisis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) untuk memeriksa kecocokan keseluruhan model menguji kausalitas antar konstruk. Sebanyak 716 karyawan Milenial di berbagai industri di Indonesia berpartisipasi menjadi sampel penelitian. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa workplace spirituality ...
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library