Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ari Wibisana
" ABSTRAK
Durasi dan konveksitas adalah dua hal penting yang tidak terlepas dalam imunisasi mortalitas. Pada mulanya, durasi dan konveksitas berhubungan erat dengan imunisasi aset keuangan terhadap perubahan suku bunga. Namun beberapa penelitian terakhir telah mengaplikasikan konsep durasi dan konveksitas ini dalam imunisasi terhadap mortalitas. Pada tugas akhir ini dikembangkan dua puluh empat strategi imunisasi mortalitas dengan menggunakan konsep durasi dan konveksitas pada portofolio asuransi yang terdiri atas produk asuransi kehidupan dan produk anuitas. Hasil akhir dari ... "
2017
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library