Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Bambang Tri Susilo
"
Latar Belakang : Tebal ramus mandibula merupakan salah satu faktor penting yang harus diperhatikan saat melakukan Bilateral Sagittal Split Osteotomy BSSO . Fraktur unvaforable atau bad split dapat terjadi saat melakukan BSSO apabila ramus mandibula tipis. Data antropometri tentang tebal ramus mandibula masih belum banyak diteliti. Data antropometri tentang tebal ramus mandibula bisa dipakai sebagai acuan jika akan melakukan BSSO.
Tujuan : untuk mengetahui tebal ramus mandibula berdasarkan CBCT Scan sebagai acuan tindakan BSSO.
Metode ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2017
SP-PDF
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Bondan Palestin
"
Kelompok lansia dipandang sebagai populasi berisiko tinggi mengalami disabilitas fungsional Disabilitas fungsional sebagai efek dari perubahan fisiologis memungkinkan untuk dijelaskan melalui Model Sistem Neuman (MSN). Penelitian menggunakan desain potong lintang yang bertujuan untuk menguji pengaruh umur, depresi dan demensia terhadap disabilitas fungsional dalam perspektif MSN di Panti Sosial Tresna Werdha Abiyoso dan Budi Dharma Provinsi D.I. Yogyakarta. Penentuan besar sampel menggunakan uji hipotesis mean populasi, selanjutnya dipilih sebanyak 70 lansia. Peneliti menggunakan regresi linear berganda ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2006
T18126
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library