Ditemukan 87 dokumen yang sesuai dengan query
Yosi Suryarinilsih
"
ABSTRAK
Penambahan berat badan antara dua waktu dialisis yang berlebihan akan meningkatkan angka kesakitan dan berdampak pada kemampuan pasien melaksanakan fungsi kehidupan sehari-hari sehingga mempengaruhi kualitas hidupnya. Tujuan penelitian adalah untuk melihat hubungan antara penambahan berat badan antara dua waktu dialisis dengan kualitas hidup pasien hemodialisis.
Penelitian dilakukan di RS Dr. M. Djamil Padang, dengan pendekatan cross sectional. Sampel dipilih dengan teknik total sampel, jumlah 68 responden.
Penelitian terdiri dari pengukuran berat badan yaitu dengan melakukan pengukuran dua ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2010
T28459
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library
R. Soedradjat Wijonomukti
"
Sebuah perjanjian pada dasarnya harus memperinci secara tegas hak dan kewajiban dari para pihak. Jika tidak, akan menimbulkan banyak celah yang dapat mempengaruhi pelaksanaan dari perjanjian tersebut. Perjanjian Medis atau Informed Consent yang dilakukan oleh dokter spesialis nefrologi dengan pasien penderita gagal ginjal pada Rumah Sakit Pantai Indah Kapuk umumnya sama dengan perjanjian medis atau informed consent bagian lainnya dan biasanya tanpa uraian secara terperinci. Untuk itu perlu dilakukan analisis lebih lanjut apakah isi perjanjian ...
"
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2009
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Sigit Mohammad Nuzu
"
ABSTRAK
Klien dengan penyakit gagal ginjal kronik adalah salah satu kondisi klien yang paling kompleks. Penyakit gagal ginjal kronik membutuhkan proses perawatan yang lama, sehinngga mengakibatkan terjadinya berbagai masalah secara fisik maupun psikososial seperti keputusasaan. Penulisan karya ilmiah ini bertujuan untuk melihat pengaruh dari tindakan keperawatan terhadap keputusasaan yang dialami oleh klien Ny. U dengan gagal ginjal kronik. Asuhan keperawatan yang diberikan pada pasien Ny. U dengan keputusasaan menitikberatkan pada upaya untuk menumbuhkan harapan pada diri ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2018
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Rahmatsjah Said
"
PENDAHULUAN
Dengan berkembangnya ilmu kedokteran dan meningkatnya usaha-usaha di bidang pelayanan medik untuk pasien, maka banyak masalah-masalah kesehatan yang tadinya tidak dapat diatasi kemudian dapat tertolong. Dengan berkembangnya teknik diagnostik dan terapi timbul juga masalah-masalah lain, seperti adanya ketergantungan akan tindakan tersebut. Keadaan ini juga terjadi pada pasien gagal ginjal terminal yang perjalanan penyakitnya tidak reversibel dan terus berlanjut. Untuk menolong pasien dengan gagal ginjal terminal dapat dilakukan terapi pengganti seperti dialisis dan transplantasi ginjai. ...
"
1988
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Jufrika Gusni
"
[ABSTRAK
Hemodialisis merupakan terapi modalitas yang digunakan pada pasien gagal ginjal terminal untuk memperpanjang kehidupan. Tolok ukur keberhasilan dalam memperpanjang kehidupan pasien melihat survival rate. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi Survival rate pada pasien yang mendapatkan terapi hemodialisis dalam 5 tahun. Penelitian ini menggunakan desain analitik korelasi dengan pendekatan retrospektif dan melibatkan 114 orang pasien yang memulai menjalani terapi hemodialisis dari tahun 2010 sampai bulan Juni tahun 2015 saat pengambilan data serta pengumpulan ...
"
2015
T43511
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Inayah
"
ABSTRAK
Kerusakan ginjal pada gagal ginjal terminal bersifat irreversible, sehingga membutuhkan terapi pengganti ginjal, salah satunya adalahhemodialisis HEMODIALISIS . Unit hemodialisa di rumah sakit F Jakarta telah menerapkan terapihemodialisis dengan durasihemodialisis 6-8 jam/minggu, belum sesuai dengan rekomendasi Pernefri 10-12 jam/minggu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran adekuasi dialisis secara kuantitatif dan kualitatif pasien gagal ginjal yang menjalani hemidialisis di rumah sakit F. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan jumlah sampel 100 pasienhemodialisisyang diambil dengan ...
"
2017
S66910
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Bianca Rosa Tanihatu
"
Penyakit ginjal merupakan masalah yang besar di seluruh dunia. Permasalahan yang timbul di negara maju berbeda dengan negara yang sedang berkembang seperti Indonesia. Jumlah penderita gagal ginjal kronik (GGK) di Indonesia khususnya Jakarta,
cukup banyak dan mempunyai banyak faktor penyebab. Tindakan hemodialisis (HD) merupakan Salah satu pengobatan untuk penderita GGK disamping transplantasi ginjal. Tetapi tindakan ini dapat menimbulkan beberapa komplikasi antara lain penurunan kadar asam folat dengan segala akibatnya.
Tujuan penelitian ini untuk menentukan prevalensi ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1991
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rizki Yaruntradhani Pradwipa
"
Latar belakang: Hipertensi pulmonal (HP) telah banyak dilaporkan terjadi pada populasi hemodialisis (HD). Namun data mengenai insidensi HP serta bagaimana mekanisme terjadinya masih sangat sedikit. Beberapa faktor risiko dan protektif terjadinya HP telah diidentifikasi melalui studi-studi di mancanegara. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi hubungan penggunaan penghambat kanal kalsium dengan kejadian hipertensi pulmonal pada pasien gagal ginjal terminal yang menjalani hemodialisis.
Metode: Penelitian potong lintang dilakukan terhadap 100 pasien HD rutin di unit HD RSCM yang ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Elvira Pricilia Huwae
2009
T37884
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Amalia Safitrie
"
ABSTRAK
Peningkatan jumlah penderita gagal ginjal terminal di Indonesia akan memberikan dampak kepada peningkatan jumlah pasien yang menjalani terapi penggantian ginjal. Pengambilan keputusan terhadap terapi yang akan dipilih merupakan hal yang sangat penting dan dapat memberikan dampak pada kelangsungan hidup pasien selanjutnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggali pengalaman pasien dalam pengambilan keputusan untuk melakukan hemodialisis. Desain kualitatif dengan pendekatan fenomenologi melibatkan 7 partisipan yang memenuhi kriteria penelitian. Metode wawancara mendalam dan analisis menggunakan Colaizzi ...
"
Depok: Universitas Indonesia, 2018
T49537
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library