Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Jorgensen, Theodore P.
New York: American Institute of Physics, 1993
796.352 JOR p
Buku Teks Universitas Indonesia Library
Muhammad Farrell Athallah Nursidin
"
Kriteria crashworthiness merupakan sebuah variabel pada struktur sebuah objek seperti kendaraan dalam menyerap energi tumbukan ketika terjadinya persitiwa tabrakan. Kriteria crashworthiness yang baik adalah struktur tersebut mampu menyerap energi tumbukan seoptimal mungkin sehingga penumpang di dalam kendaraan tersebut tidak mengalami cedera yang serius. Pengukuran kriteria crashworthiness dalam penelitian ini dilakukan dengan pengujian frontal crash. Saat terjadinya frontal crash, bagian yang berfungsi untuk menyerap energi tumbukan dalam struktur kendaraan adalah crumple zone bagian depan. Pada bagian ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library