Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Ghaisani Ayuningtyas
"
Fantasi merupakan sebuah kesenangan, karena pada dasarnya fantasi merupakan upaya untuk melarikan diri dari kondisi manusia atau kenyataan untuk membangun dunia sekunder. Dalam film Ali Zaoua: Prince de la Rue, fantasi anak-anak diperlihatkan melalui aspek naratif dan sinematografis. Artikel ini berfokus pada penggambaran fantasi dengan menggunakan metode kualitatif dan pendekatan tekstual. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan fantasi anak-anak dan isu sosial yang terkait dengan kemiskinan dan keluarga di dalam film Ali Zaoua: Prince ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2020
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library