Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Riyan Adi Kurnia
"
ABSTRAK
Tujuan: Meninjau status faktor-faktor prognostik tumor ginjal. Metode: Jenis penelitian ini adalah studi deskriptif analitik pada seluruh pasien tumor ginjal yang berobat ke RSUP H. Adam Malik tahun 2011 hingga 2015. Hasil: Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 38 pasien. Dijumpai tujuh pasien hidup. Dari hasil uji multivariat, tindakan nefrektomi merupakan satu-satunya faktor prognostik pada pasien tumor ginjal. Tingkat mortalitas 0.056x lebih rendah pada pasien yang dilakukan nefrektomi dibanding pasien yang tidak dilakukan nefrektomi. Kesimpulan: ...
"
Medan: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
T58843
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library