Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ratri Sarjani
" ABSTRAK
Penelitiari ini dilakukan dengan menggunakan mencit (Mus musculus) jantan galur Swiss Derived untuk melihat pengaruh pencekokan ekstrak rimpang pacing (Costus speciosus) terhadap persentase spermatozoa motil dan abnormal. Ekstrak rimpang pacing diberikan 8 hari berturut-turut. Mencit jantan berumur 3-4 bulan dibagi menjadi 5 kelompok perlakuan. Setiap kelompok perlakuan terdapat 5 ekor mencit, yaitu kontrol tanpa perlakuan (K 1 ), kontrol dengan dicekok pensuspensi tween 20% per hari (K2 ) sesuai dengan berat badan mencit, serta 3 ... "
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 1996
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library