Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Lalu Achmad Jani Qhadaffi
"
Kabupaten Pandeglang adalah salah satu pusat produksi perikanan yang merupakan penghasil ikan ekonomis tinggi terbesar di Provinsi Banten. Salah satu spesies yang dominan tertangkap adalah jenis ikan kembung Rastrelliger spp . Produksi ikan kembung di Kabupaten Pandeglang mengalami fluktuasi diakibatkan kondisi daerah penangkapan ikan yang selalu berubah-ubah terkait kesuburan perairan. Kurangnya informasi kepada nelayan terkait daerah penangkapan ikan menyebabkan hasil tangkapan yang tidak menentu.
Penelitian ini bertujuan untuk, mencari korelasi antara suhu permukaan laut SPL ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
T49497
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
"
Sea surface temperature (SST) and chlorophyll-e (SSC) can be detected by Ocean color and thermal scanner (OCTS) derived from the advance Earth Observation Satelite (ADEOS) sensor..... ...
"
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library