Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Ardhana P.
"
Elektroforesis merupakan peristiwa pergerakan molekul¬molekul kecil yang dibawa oleh muatan listrik akibat adanya pengaruh medan listrik. Peristiwa ini dimanfaatkan pada bidang kedokteran untuk menggerakan DNA, dimana pergerakan DNA ini berfungsi untuk mengidentifikasikan DNA. Teknik identifikasi seperti ini biasa disebut dengan kromatografi, yaitu proses pemisahan suatu campuran senyawa. Dimana DNA dengan fragmen pendek akan bermigrasi lebih jauh dibanding fragmen DNA yang lebih panjang. Dengan begitu fragmen DNA akan terpisah dari molekul lain yang tercampur bersamanya. Akan ...
"
2011
S41
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library