Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Henie Soesanto
"
ABSTRAK
Tujuan : Untuk mengetahui nilai pembatas indikator kelebihan lemak tubuh pada lansia.
Tempat : Puskesmas Kecamatan Kotamadya Semarang yang mempunyai program lansia binaan.
Bahan dan cara : Studi cross-sectional pada lansia 60 tahun ke atas(69 pria dan 173 wanita), subyek penelitian dipilih secara acak sederhana pada tingkat Puskesmas. Data yang dikumpulkan meliputi : data non nutrisi, data nutrisi, antropometri, kadar lipid serum data gula darah puasa .Penetapan nilai pembatas indikator kelebihan lemak tubuh (IMT, Lpe, rasioLPe/Lpa ,ML) ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1998
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Zaini
"
ABSTRAK
Telah dilakukan penelitian secara retrospektif terhadap 260 penderita yang menjalani bedah pintas koroner di Rumah Sakit Jantung Harapan Kita antara bulan Maret 1986 sampai dengan 31 Maret 1990 untuk mencari variabel prognostik mortalitas bedah.
Tiga puluh satu variabel prabedah yang terdiri dart 24 variabel klinis, 7 variabel kateterisasi-angiografi; dan 6 variabel intrabedah, telah diuji secara univariat dengan analisa "Kai-kuadrat" atau "Fisher's exact" dan selanjutnya secara multivariat dengan "Forward stepwise selection".
Dari 24 variabel klinik yang dianalisa secara ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1991
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Imam Nurhuda
"
ABSTRAK
Penelitian ini mengembangkan Computer Aided Diagnose (CAD) CT jantung pasien
dewasa dengan menggunakan metode segmentasi deformable dan Frangi filter. Metode segmentasi deformable dan Frangi filter untuk mendapatkan posisi kalsifikasi di dalam maupun di luar arteri koroner. Setelah itu, kalsifikasi yang terdapat di dalam arteri koroner dihitung skor kalsium menggunakan metode skor Agatson dan dihitung persentase luasannya terhadap luas
pembuluh darah untuk mengetahui korelasi antara skor kalsium, persentase penyempitan pembuluh darah dengan tingkat keparahan risiko penyakit jantung. Metode ...
"
2018
T50381
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library