Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Bilal Sidqi Rabbani
"
Indonesia merupakan negara yang memiliki kelembaban yang cukup tinggi dan cuaca yang cukup panas, oleh karena itu negara Indonesia membutuhkan alat pengering udara agar kelembaban dapat turun sampai titik nyaman untuk manusia. Sistem pengering udara lebih ramah lingkungan sebagai teknologi alternatif untuk proses penurunan kelembaban, terutama dalam kasus dengan muatan laten yang tinggi untuk menjaga kualitas udara. Teknologi ini lebih efisien di iklim panas dan lembab seperti Indonesia. Penelitian ini melakukan penyelidikan eksperimental untuk mengetahui ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Bambang Ali Gunawan
"
Konduktivitas termal menunjukkan seberapa cepat panas mengalir pada bahan tertentu pada pengujian ini bahan yang akan diuji menggunakan serat luffa sebagai cooling pad yang diaplikasikan pada sistem evaporative cooling. Untuk mengetahui nilai panas yang dipindahkan dari heat pipe ke cooling pad pada alat evaporative cooling yang ditambahkan heat pipe perlu diketahui termal konduktivitas dari serat yang akan dijadikan media pendingin. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui nilai konduktivitas termal dari serat luffa dengan menggunakan alat ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library