Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muhammad Fadli Sani
"Industri pertambangan batubara adalah jenis industri yang membutuhkan modal besar dan memiliki risiko tinggi, sehingga penting untuk memperhatikan keberlangsungan pengusahaan sektor ini terutama dalam sarana permodalan usaha. Salah satu cara mendapatkan permodalan bagi keberlangsungan perusahaan tambang batu bara adalah melalui pasar modal. Minat investor untuk menanamkan modalnya di sektor tambang batu bara sangat ditentukan naik turunya harga saham sektor tambang batu bara. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh harga batubara terhadap harga saham sektor pertambangan batubara. Dengan menggunakan data sekunder runtun waktu dari periode Januari 2012 hingga Desember 2022 dan menerapkan metode Vector Error Correction Model (VECM),  penelitian ini menunjukkan bahwa harga batubara berpengaruh positif signifikan terhadap Harga Saham Sektor Pertambangan Batubara di Indonesia.  Lebih lanjut, penelitian ini juga menunjukkan bahwa pengaruh harga batubara memberikan kontribusi terbesar terhadap Harga Saham Sektor Pertambangan Batubara yaitu sebesar 27,56%. Sementara kontribusi pengaruh suku bunga, kurs, dan inflasi terhadap harga saham masing-masing adalah sebesar 22,09%, 21,65%, dan 17,97%.

Coal mining is a type of industry that requires huge capital and carries high risks, so it is essential to pay attention to the sustainability of this sector, particularly the business capital. One way to obtain funding capital for the sustainability of coal mining companies is through the capital market. The ups and downs of stock prices determine the interest of investors in the coal mining sector. This study aims to analyze the effect of coal prices on stock prices in this sector. By using secondary data from January 2012 until December 2022 and applying the Vector Error Correction Model (VECM) method, this study shows that coal price has a significant positive correlation to stock prices for the coal mining sector in Indonesia. Furthermore, this study also shows that the effect of coal prices makes the largest contribution to the stock price of the coal mining sector, which is equal to 27.56%. Meanwhile, the contributions of interest rates, exchange rates, and inflation on stock prices were 22.09%, 21.65%, and 17.97%, respectively."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Indrawan Nugrahanto
"[Dalam beberapa tahun terakhir harga batubara kalori rendah (3000-4000 Kcal) turun hingga USD 35 per ton dari periode keemasannya yang sempat mencapai USD 60 per ton tahun 2011, apabila kita tarik dari periode 5 tahun ke belakang semenjak tahun 2010 maka terjadi penurunan 42%. Menurut penelitian yang telah di lakukan sebelumnya
(Eko Hariyanto : Optimasi Cadangan Pemanfaatan Batubara Dalam Bauran Energi Nasional, Manajemen Energi UI,2014) mengatakan bahwa dengan mengkonversikan perusahaan batubara menjadi perusahaan energi dapat membantu menahan ekspor batubara dengan intensif yaitu memulihkan nilai ROI dari perusahaan batubara. Perusahaan batubara tersebut merupakan perusahaan skala besar dengan kekuatan modal yang besar pula, oleh karena itu penelitian (tesis) ini mencoba untuk mendapatkan perhitungan dan analisa keekonomian yang dapat digunakan untuk meneliti kelayakan perubahan perusahaan produsen batubara skala low-medium capacity menjadi perusahaan produsen listrik skala tertentu. Dengan melakukan perhitungan simulasi dan komparasi didapati bahwa perusahaan batubara PT Kalimantan Prima Persada selaku obyek penelitian dengan melakukan diversivikasi usaha dibidang pembangkit listrik tenaga uap skala 2x50 MW didapatkan nilai NPV dan IRR yang paling optimum dengan titik terendah perubahan harga batubara kalori rendah yang bernilai USD 26 per ton, maka
neraca keuangan perusahaan masih bernilai positif, sebagai akibat adanya optimalisasi usaha antara penjualan batubara dan diversifikasi unit usaha bidang pembangkit energi listrik.;In recent years the price of low calorie coal (3000-4000 Kcal) fell by USD 35 pertonne from the golden period which reached USD 60 per tonne in 2011, when we pull out of the last 5 years period since the year 2010, the decrease at 42% , According to the research that has been done before (Eko Hariyanto: Optimization of Coal Utilization Reserves National Energy Mix, Energy Management UI, 2014) says that the company converting coal into energy companies can help withstand intensive coal exports are
recovering ROI value of the coal company. However, the coal company is a large-scale company with greater capital strength, therefore research (thesis) tries to get the economic calculations and analysis that can be used to examine the feasibility of change in coal producing companies low-medium scale capacity into electricity producer a
certain scale. By performing simulation calculations and comparisons found that the coal company PT Kalimantan Prima Persada as an object of research by doing business diversification in the field of thermal power plant 2x50 MW scale, NPV and IRR values obtained optimum with the lowest point of low grade coal price change which is worth USD 26 per tons of the company's balance sheet is still worth a plus, as a result of optimization of business between coal sales and diversification of the electrical generation business unit., In recent years the price of low calorie coal (3000-4000 Kcal) fell by USD 35 per
tonne from the golden period which reached USD 60 per tonne in 2011, when we pull out
of the last 5 years period since the year 2010, the decrease at 42% , According to the
research that has been done before (Eko Hariyanto: Optimization of Coal Utilization
Reserves National Energy Mix, Energy Management UI, 2014) says that the company
converting coal into energy companies can help withstand intensive coal exports are
recovering ROI value of the coal company. However, the coal company is a large-scale
company with greater capital strength, therefore research (thesis) tries to get the
economic calculations and analysis that can be used to examine the feasibility of change
in coal producing companies low-medium scale capacity into electricity producer a
certain scale. By performing simulation calculations and comparisons found that the coal
company PT Kalimantan Prima Persada as an object of research by doing business
diversification in the field of thermal power plant 2x50 MW scale, NPV and IRR values
obtained optimum with the lowest point of low grade coal price change which is worth
USD 26 per tons of the company's balance sheet is still worth a plus, as a result of
optimization of business between coal sales and diversification of the electrical
generation business unit.]"
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2015
T44282
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Normaina Avry Kartini
"Penurunan harga batubara dan volume penjualan yang disebabkan karena kondisi ekonomi global yang tidak stabil membuat perusahaan pertambangan batubara terancam. Oleh karena itu analisis sensitivitas terhadap perubahan harga dan volume penjualan batubara dengan membuat proyeksi keuangan dalam lima tahun mendatang berguna untuk mengetahui langkah apa yang harus dilakukan di masa depan. penelitian ini meneliti tentang kondisi lima perusahaan pertambangan batubara seperti ADRO, BUMI, DOID, INDY dan BRAU dalam lima tahun mendatang dengan melihat perubahan harga, volume penjualan serta biaya. Hasil penelitian menunjukan bahwa jika harga batubara tetap dalam lima tahun mendatang dan biaya penjualan meningkat 0,5 maka BUMI, DOID dan BRAU tidak mampu bertahan dengan menghasilkan ROA minus. Sedangkan ADRO dan INDY mampu bertahan walaupun ROA semakin mengecil. Jika harga batubara menurun 2 dan biaya penjualan meningkat 0,5 maka BUMI, DOID, INDY dan BRAU tidak mampu bertahan dengan menghasilkan ROA minus sedangkan ADRO mampu bertahan walaupun ROA yang dihasilkan mengecil. Jika harga batubara menurun 15 dan biaya penjualan meningkat 0,5 maka BUMI, DOID, INDY, BRAU dan ADRO tidak mampu bertahan. Jika volume penjualan meningkat 6 dan biaya penjualan meningkat 0,5 maka BUMI, DOID, INDY, BRAU dan ADRO mampu bertahan. Jika volume penjualan tetap dan biaya penjualan meningkat 0,5 maka BUMI, DOID, BRAU tidak dapat bertahan dengan menghasilkan ROA minus sedangkan ADRO dan INDY mampu bertahan walaupun menghasilkan ROA semakin mengecil. Jika volume penjualan menurun 10 dan biaya penjualan meningkat 0,5 maka BUMI, DOID, INDY, BRAU dan ADRO tidak mampu bertahan.

The decline of coal prices and sales volume due to the global economic conditions are unstable making coal mining company threatened. therefore, a sensitivity analysis toward coal price and sales volume changes to make financial projections for the five years is useful to know what to do should be done in the future. This study examines the condition of five coal mining companies such as ADRO, BUMI, DOID, INDY and BRAU for next five years to see the changes in price, volume and cost of coal sales. The results showed that if coal price consist in the next five years and the cost of sales increase 0,5 , So BUMI, DOID and BRAU can 39 t to survive by generate ROA minus. And then ADRO and INDY able to survive despite the ROA has decrease. If coal price decrease 2 and the cost of sales increase 0,5 , So BUMI, DOID, INDY and BRAU can 39 t survive by generate ROA minus. And then ADRO still able to survive despite ROA decrease. If coal price decrease 15 and the cost of sales increase 0,5 , So BUMI, DOID, INDY, BRAU and ADRO can 39 t survive. If sales of volume increase 6 and the cost of sales increase 0,5 , So BUMI, DOID, INDY, BRAU and ADRO able to survive. If sales of volume consist and the cost of sale increase 0,5 , So BUMI, DOID, BRAU can 39 t survive by generate ROA minus. And then ADRO and INDY able to survive. If sales of volume decrease 10 and the cost of sales increase 0,5 , So BUMI, DOID, INDY, BRAU and ADRO can 39 t survive."
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ray Aryaputra Singgih
"Skripsi ini berisi tinjauan ekonomi dan hukum terhadap kebijkan pemerintah yang tertuang dalam Peraturan Menteri ESDM Nomor 34 tahun 2009 (Pengutamaan Pemasokan Kebutuhan Mineral dan Batubara Untuk Kepentingan Dalam Negeri/ DMO/ Domestic Market Obligation) dan Pertauran MEnteri ESDM Nomor 17 Tahun 2010 (Penetapan Patokan Harga Batubara/ Penetapan Harga Batubara) yang merupakan turunan dari Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang PErtambangan Mineral dan Batubara terhadap Ketentuan dalam Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan Usaha Tidak Sehat. Indikasi permasalahan dalam skripsi ini adalah intervensi dari pemerintah yang melakukan intervensi terhadap mekanisme pasar dalam industri batubara di Indonesia. Selain itu dalam skripsi ini juga terdapat pembahasan dari pemasukan negara akibat dari adanya mekanisme tersebut. Skripsi ini juga berisi pembahasan tentang penguasaan pasokan batubara yang dilakukan oleh PT. PLN (Persero) sebagai akibat dari hak monopolinya.

This thesis discusses about the economic and legal aspects from government regulation about Domestic Market Obligation as refer to Minister of Energy and Mineral Resiurces (MoEMR) Regulation No. 34 Year 2009 and Coal Price Benchmark as refer to Minister of Energy and Mineral Resources (MoEMR) Regulation No. 17 Year 2010. Both of this MoEMR are the Regulation under Law No. 4 Year 2009. This 2 MoEMR will be viewed from the perspective of Law No. 5 Year 1999 regarding prohibition on monopolistic practices an dunfair competition. The main problem of this thesis are the intervension from the government in the market of coal industry in Indonesia. Beside that, in this thesis also include cthe calculation of this nation income and also give an overviwew about the monopsony held by PT. PLN (Persero)."
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2011
S581
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library