Ditemukan 10 dokumen yang sesuai dengan query
Umu Istikharoh
"
ABSTRAK
Latar belakang: Diced cartilage banyak digunakan dalam praktek bedah plastik. Keuntungannya sangat beragam, dari rekonstruksi hingga estetik. Tetapi data mengenai viabilitas antara bentuk kasar dan halus belum ada, sehingga penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan data dasar tersebut.Metode: Penelitian menggunakan kelinci New Zealand dewasa. Menggunakan tujuh ekor kelinci yang dibagi menjadi tiga grup yaitu grup block cartilage, coarsely diced cartilage dan finely diced cartilage. Pengabilan cartilage dilakukan dari satu sisi bagian telinga kelinci, dibagi dengan ukuran ...
"
2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Nurardhilah Vityadewi
"
ABSTRAK
Latar Belakang: Tulang rawan telinga merupakan sumber graft tulang rawan dengan hasil estetik yang baik dan sering digunakan pada tindakan augmentasi rhinoplasty. Rhinoplasty menjadi suatu prosedur yang semakin meningkat popularitasnya, dengan demikian tingkat prosedur revisi juga bertambah. Prosedur revisi banyak membutuhkan grafting dan tulang rawan telinga menjadi bahan yang cukup berharga untuk digunakan dalam secondary rhinoplasty. Donor yang terbatas menyebabkan optimalisasi pada donor graft sebagai sumber menjadi sangat dibutuhkan. Menjadi tujuan dari studi ini untuk ...
"
2016
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Maria Valentine
"
ABSTRAK
Latar Belakang: Studi ini bertujuan untuk mengevaluasi viabilitas dan resoprsi dari kartilago dengan kedua sisi perikondrium yang masih intak dan efek dilakukan penyayatan pada salah satu sisi setelah dilakukan implantasi.Metode: 7 kelinci New Zealand dewasa dilakukan pengambilan kartilago dari satu sisi telinga yang dipotong sesuai ukuran 2x2cm lalu diimplantasikan di atas permukaan tulang scapula pada kelinci yang sama. Setelah 10 minggu dilakukan pemeriksaan makroskopik untuk menilai warna, bentuk, dan kontur dari kartilago yang sudah diimplantasikan ...
"
2017
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Kirstie Imelda Majesty
"
ABSTRAK
Tulang rawan merupakan limbah yang dihasilkan industri perikanan dan peternakan di Indonesia. Tulang rawan merupakan sumber glikosaminoglikan (GAG) yang baik. GAG yang terkandung dalam tulang ikan sebagian besar terdiri dari kondroitin-4-sulfat dan kondroitin-6-sulfat dalam bentuk proteoglikan (Garnjanagoonchorn, 2007). Kondroitin sulfat adalah polimer yang terjadi alami dalam tubuh manusia, terutama di bagian tulang rawan dan sendi, namun berkurang produksinya karena pertambahan usia (Lauder, 2009). Kondroitin sulfat juga banyak digunakan sebagai suplemen makanan karena sudah banyak diteliti ...
"
2015
S59244
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
New Delhi: The Health Sciences Publishers, 2016
611 IND
Buku Teks Universitas Indonesia Library
"
This book explains the anatomy and physiology of cartilage tissue in an integrated way. The emphasis is on how cartilage tissue functions and maintains homeostasis in a challenging mechanical environment. Supported by hundreds of references, the book posts new hypotheses explaining how cartilage adapts and achieves homeostasis in vivo, and tests them against available data. This exploratory approach creates a sense of discovery that the reader can join, or perhaps test themselves through their own ...
"
Singapore: Springer Nature, 2019
e20506511
eBooks Universitas Indonesia Library
Claudia Hartomuljono
"
Latar Belakang: Kelainan soket mengerut merupakan salah satu kasus rekonstruksi mata yang sering dijumpai. Kelainan ini menyebabkan protesa mata tidak dapat dipasang sehingga dapat menyebabkan penurunan produktivitas yang berdampak pada kualitas hidup pasien. Rekonstruksi soket mengerut dapat dilakukan menggunakan berbagai materi autogenous graft, namun graft kartilago aurikular dinilai lebih kuat dan lebih tahan lama.
Tujuan: Menilai peran penggunaan graft kartilago aurikular pada rekonstruksi soket mengerut derajat ringan - sedang, baik secara objektif maupun subjektif.
Metode: Penelitian prospektif ini merupakan penelitian quasi ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Univeritas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Muhammad Abdul Fattah
"
Osteoatritis adalah penyakit kronis degeneratif sendi yang menyebabkan kerusakan pada jaringan tulang rawan dan menghasilkan nyeri, inflamasi, hingga hilangnya fungsi sendi. Perancah tulang rawan dapat digunakan untuk membantu regenerasi dan perbaikan jaringan tulang rawan yang rusak akibat osteoatritis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis karakteristik biologis perancah tulang rawan yang dibuat dengan menggunakan teknik freeze-drying dengan penambahan ekstrak kunyit yang mengandung kurkumin (Cur) dan jahe yang mengandung gingerol (Gin). Karakterisasi ekstrak dilakukan menggunakan UV ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Galuh Aretnaningtyas Septiani
"
Background: Pada program pelatihan residensi bedah Plastik, pengukiran framework untuk telinga luar pada prosedur mikrotia masih terbatas pada sistem magang. Menurut model berbasis simulasi, residen dapat dilatih sebelum menghadapi pasien sebenarnya. Penelitian ini akan menilai efisiensi dari program pelatihan pengukiran framework telinga luar untuk residen Bedah Plastik Rekonstruksi dan Estetik.
Materials and Methods: 14 residen bedah plastik masuk dalam penelitian ini, terbagi menjadi dua grup. Grup I, terdiri dari residen yang pernah mengikuti prosedur mikrotia lebih ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2018
SP-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
Bobby Natanel Nelwan
"
Teknik rekonstruksi double bundle ACL (DBACL) atau single bundle ACL (SBACL) adalah cara operasi untuk memperbaiki putusnya anterior cruciate ligament (ACL), namun teknik rekonstruksi terbaik masih menjadi perdebatan. Tes Lachman, tes Pivot, dan rolimeter memberikan gambaran stabilitas anterior dan rotasi sendi lutut sedangkan biomarker cartilage oligomeric matrix protein cairan sinovium lutut (sfCOMP) dan MRI T2-map dapat menggambarkan integritas kartilago sendi. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis stabilitas sendi dan integritas kartilago untuk mengetahui teknik rekonstruksi ACL ...
"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
D-pdf
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library