Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Astrid Gabriella
"
Hyundai Motor Company mulai masuk dalam industri otomotif Indonesia dengan nama Hyundai Mobil Indonesia pada tahun 1995 dengan mengekspor mobil pertamanya, yaitu Hyundai Elantra. Pada awal masuk ke dalam industri otomotif Indonesia, Hyundai Motor Company dikenal sebagai perusahaan otomotif Korea yang memproduksi kendaraan menengah ke bawah. Hyundai Mobil Indonesia mengalami perkembangan terutama pada periode tahun 2009 – 2014 dengan tingkat penjualan yang tinggi. Perkembangan Hyundai Mobil Indonesia pada periode tersebut didorong oleh budaya perusahaan yang ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2024
MK-pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library