Ditemukan 12 dokumen yang sesuai dengan query
Miranthy Cinthya Rachman
"
Tingginya jumlah sampah plastik menjadi masalah yang sangat krusial di Indonesia. Salah satu upaya untuk mengatasi masalah ini adalah dengan membuat alternatif material lain yang berasal dari bahan baku hayati dan mampu dimanfaatkan sebagai plastik, yaitu bioplastik. Bioplastik merupakan plastik yang terbuat dari material biologis atau dapat berupa plastik yang lebih mudah didegradasi oleh mikroorganisme. Telah banyak penelitian mengenai bioplastik berbasis pati kulit pisang yang telah dilakukan. Akan tetapi, hasil dari sebagian besar penelitian tersebut ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Duangkanok Tanangteerapong
"
Polyhydroxyalkanoate
(PHA) is one of the alternatively biodegradable plastics which can be
synthesized from a particular micro-organism after the fermentation process,
considering the optimization of nutrients. In this research, the yeast
strain Rhodotorula graminis TISTR 5124 was selected to be fermented with a carbon
source in the standard nutrient in order to conduct a preliminarily study on the
best conditions for this
yeast in PHA production. The growth rate curve of yeast in the composition of imbalanced
nutrients, i.e. the limitation
of phosphorus and ...
"
2016
J-Pdf
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Duangkanok Tanangteerapong
"
Polyhydroxyalkanoate (PHA) is one of the alternatively biodegradable plastics which can be synthesized from a particular micro-organism after the fermentation process, considering the optimization of nutrients. In this research, the yeast strain Rhodotorula graminis TISTR 5124 was selected to be fermented with a carbon source in the standard nutrient in order to conduct a preliminarily study on the best conditions for this yeast in PHA production. The growth rate curve of yeast in the composition ...
"
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2016
UI-IJTECH 7:7 (2016)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Sirait, Boy Bonatahi Fh
"
Peningkatan penggunaan plastik konvensional nondegradabel menyebabkan permasalahan lingkungan dan kesehatan. Pengembangan plastik degradable atau bioplastik menjadi salah satu alternatif penyelesaian masalah tersebut. Selulosa merupakan salah satu bahan bioplastik yang dapat digunakan sebagai pengganti plastik konvensional nondegradable. Namun, penggunaan selulosa sebagai bioplastik memerlukan peningkatan sifat mekaniknya. Pada penelitian ini, memodifikasi film selulosa dengan PVA melalui metode blending yang ditambahkan glutaraldehid sebagai crosslinker dan filler ZnO sebagai penguat untuk meningkatkan sifat mekanik bioplastik. Optimasi sintesis selulosa/PVA dilakukan ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ade Sari Triana
"
ABSTRAK
Penumpukan sampah plastik terjadi karena penguraian plastik yang membutuhkan waktu hingga ratusan bahkan ribuan tahun. Bioplastik merupakan plastik atau polimer yang dapat dengan mudah terdegradasi secara alami. Pati merupakan bahan baku yang paling sering digunakan dalam pembuatan bioplastik karena sifatnya yang murah, dapat diperbarui, dan biodegradable. Namun, film berbahan dasar pati menunjukkan sifat mekanik dan daya tahan air yang buruk. Untuk mengatasi kelemahan tersebut, pati dapat dikombinasikan dengan material sintetis maupun alami. Nanoselulosa merupakan nanomaterial ...
"
2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Hermawan Judawisastra
"
Bioplastics, easily degraded plastics made from renewable biopolymers such as starch and protein, are being studied as possible substitute for synthetic plastics. One of Indonesian natural resources, Jicama (Pachyrizous erosus), also known as yam bean, is believed to have the potential to be made as bioplastics. This study aims to develop starch-based biofilms made from Jicama. The films were fabricated by using the solution casting method, with varying contents of water (67–93 wt%) and sodium ...
"
Depok: Faculty of Engineering, Universitas Indonesia, 2018
UI-IJTECH 9:2 (2018)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Eka Yulli Kartika
"
Banyaknya penggunaan plastik konvensional menyebabkan penumpukan sampah plastik, sehingga menimbulkan masalah lingkungan. Plastik biodegradable berbahan dasar selulosa dapat digunakan sebagai alternatif pengganti plastik konvensional, karena ramah lingkungan, mudah didapat dan mudah terdegradasi. Namun, penggunaan selulosa sebagai bahan dasar bioplastik diperlukan modifikasi fisika atau kimia untuk meningkatkan sifat fisik dan mekaniknya. Pada penelitian ini, peningkatan sifat fisik dan mekanik bioplastik berbahan dasar selulosa dilakukan dengan penambahan PVA dan menggunakan agen pengikat silang glutaraldehid serta filler kitosan. ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Priscilla Deni
"
Bioplastik berbahan dasar pati dan serat alam yang dihasilkan dari penelitian-penelitian terdahulu masih berlum mampu menyamai kualitas plastik konvensional terutama dalam hal kekuatan mekanis, ketahanan terhadap air serta stabilitas termalnya. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas bioplastik melalui teknik praperlakuan serat, modifikasi nanofiller dan penggunaan filler hibrid. Bahan baku utama yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pati jagung sebagai matriks, serat batang pisang dan selulosa bakteri sebagai filler dan gliserol sebagai plasticizer. Serat batang pisang ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
S54853
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Dinda Amalia
"
Bioplastik merupakan plastik yang terbuat dari bahan terbarukan dan dapat terurai dengan cepat. Pada penelitian ini menggunakan kulit jagung sebagai penguat bahan pembuat bioplastik. Pembuatan bioplastik menggunakan maizena dengan penguat kulit jagung dilakukan penambahan kitosan dan sorbirol untuk mendapatkan bioplastik dengan sifat mekanik yang baik. Ukuran butiran kulit jagung yang digunakan adalah 150 mesh dan 200 mesh sedangkan variasi kitosan yang digunkan adalah 0.02 wt; 0,04 wt; 0,06 wt; 0,08 wt dan 0,1 wt.
Hasil ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
S68533
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Gian Varian Setyadi
"
Kebutuhan akan media pengemas makanan yang semakin meningkat seiring dengan era disrupsi teknologi, selaras dengan meningkatnya tindakan pencemaran lingkungan yang terbilang tidak terkendali. Salah satu solusinya adalah menggunakan bioplastik. Penelitian ini menggunakan pati kulit pisang tanduk dan cavendish sebagai bahan baku utama pembuatan bioplastik. Pati terlebih dahulu diekstrak dari kulit pisang tanduk dan cavendish, lalu dicampur dengan zat aditif lainnya seperti gliserol dan sorbitol yang bertindak sebagai pemlastis. Penelitian ini dilakukan bermula dari permasalahan terkait ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library