Ditemukan 6 dokumen yang sesuai dengan query
Aisyah Tika
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh pembiayaan mikro syariah yang diberikan oleh BMT terhadap status kemiskian nasabah yang berdomisili di wilayah Jabodetabek dengan menggunakan standar kemiskinan multidimensi. Untuk menjawab tujuan penelitian, digunakan analisis perbandingan kondisi dimensi-dimensi kemiskinan nasabah sebelum dan sesudah bergabung dengan BMT dan analisis hubungan kausalitas antara pembiayaan mikro syariah dan kemiskinan nasabah dengan menggunakan regresi logit. Berdasarkan perbandingan kondisi dimensi-dimensi kemiskinan nasabah sebelum dan setelah bergabung dengan BMT, terjadi perbaikan kondisi dari ...
"
2017
S66987
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Sulthan Hafizh Suryana
"
Penelitian ini membahas mengenai pendekatan yang digunakan oleh Baitul Maal Wat Tamwil berdasarkan teori pendekatan lembaga keuangan mikro. Penelitian ini dilaksanakan pada tahun 2023 dengan metode penelitian non reaktif (unobtrusive), yakni tinjauan pustaka. Pada tahun 2022, jumlah masyarakat Indonesia yang berada di bawah garis kemiskinan adalah sebanyak 26,16 juta orang. Salah satu cara untuk mengentaskan kemiskinan adalah dengan pemberdayaan usaha-usaha yang dimiliki oleh masyarakat miskin atau usaha mikro. Lembaga keuangan mikro sebagai salah satu pihak yang memberikan ...
"
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library
"
Research abaout financing agreement by profit sharing systems in baitul maal wat tamwil was a normative juridical research ... ...
"
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Kurnia Asni Sari
"
ABSTRAK
Gerakan ekonomi Islam di Indonesia sudah lama berkembang, tak terkecuali dalam bidang keuangan. Keberadaannya merupakan sebuah langkah jihad ekonomi dalam Islam. Oleh sebab itu penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana salah satu gerakan ekonomi Islam dalam bidang keuangan berkembang. Studi-studi sebelumnya melihat gerakan ekonomi Islam muncul dari bagaimana nilai-nilai Islam dijadikan pedoman dalam berwirausaha di level mikro, dan bagaimana aspek ekonomi berkembang dari wacana wirausaha Islam pada level meso. Sejalan dengan studi-studi di level meso, ...
"
2019
T52906
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dita Anggraini
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menganalisis penerapan tata kelola koperasi dan tingkat
kesehatan Baitul Maal wat Tamwil. Metode yang digunakan adalah metode
kualitatif dengan pendekatan studi kasus di BMT Bersama Kita Berkah pada tahun
2014-2015. Hasil scorring indeks tata kelola koperasi dalam penelitian ini
menunjukan persentase penerapan prinsip transparansi di BMT BKB sebesar
88,87%; akuntabilitas sebesar 75%; responsibilitas sebesar 66,67%; independensi
sebesar 94,44%; dan kewajaran sebesar 70,83%. Sementara itu penilaian tingkat
kesehatan koperasi berdasarkan Peraturan Deputi Bidang Pengawasan Kementrian
KUKM No. 07/Per/Dep.6/IV/2016 menghasilkan predikat cukup ...
"
2017
S66310
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Wawan Setiawan
"
Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) merupakan salah satu lembaga keuangan mikro yang beroperasi sesuai dengan prinsip syariah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh inflasi, BI rate, dan jumlah kantor pelayanan terhadap Dana Pihak Ketiga (DPK) BMT Ta’awun. Analisis yang digunakan adalah regresi berganda, dengan menggunakan data sekunder dan laporan bulanan periode tahun 2007 hingga 2013. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh variabel secara simultan memberikan pengaruh terhadap DPK BMT Ta’awun, sebesar 69,4% terhadap DPK Tabungan dengan ...
"
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library